Berdasarkan data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia atau Gaikindo, Honda Brio menjadi salah satu kendaraan roda empat terlaris di Indonesia
pada periode September 2024. Brio mencatatkan penjualan 4.659 unit pada periode September 2024. Honda sendiri sudah cukup lama tak merilis versi terbaru dari Brio. Di mana Brio yang dijual di Indonesia saat ini merupakan generasi kedua yang meluncur pada 2018.
Model ini hanya sempat mengalami beberapa kali facelift, terakhir pada tahun 2023. Di mana PT Honda Prospect Motor memberikan penyegaran minor dengan desain grill dan lampu depan yang lebih modern. Menariknya, meski menjadi tulang punggung penjualan di Indonesia, Honda mengaku belum berencana untuk meluncurkan model baru atau generasi ketiga dari Honda Brio.
Disampaikan Sales & Marketing and After Sales Director PT HPM, Yusak Billy, model Brio yang ada saat ini masih sangat diminati oleh masyarakat Indonesia. “Diikuti saja kebutuhan konsumen, nanti kapan saatnya pasti kami luncurkan . Untuk saat ini masih bagus, modelnya bagus, performanya juga bagus,” papar Billy di Jakarta, belum lama ini. “Kontribusi penjualan kita bisa di atas 50 persen, kalau Brio total. Brio saat ini indennya masih satu bulan lebih sedikit, tapi kami punya stok, jadi tidak apa-apa,” imbuh Billy. Saat ini ada sejumlah varian Brio yang ditawarkan Honda.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Adu Banteng Honda Brio Vs Honda Mobilio di Wonogiri, 4 Korban Luka-lukaBerita Adu Banteng Honda Brio Vs Honda Mobilio di Wonogiri, 4 Korban Luka-luka terbaru hari ini 2024-10-09 11:34:49 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Dua Model Baru Sepeda Motor Listrik Honda Diluncurkan Perdana Secara Global di IndonesiaSepeda motor listrik Honda ICON e: dan Honda CUV e: diluncurkan 'world premiere' di Indonesia.
Baca lebih lajut »
Kapan Honda Step WGN Dijual di Indonesia?PT Honda Prospect Motor (HPM) mengungkapkan kelanjutan dari kehadiran mobil hybrid Honda Step WGN di Indonesia.
Baca lebih lajut »
Shin Tae-yong Ungkap Skuad Timnas Indonesia Belum Lengkap Jelang Lawan Bahrain, Beberapa Pemain Belum GabungTimnas Indonesia telah memulai latihan pertamanya untuk melawan Bahrain. Skuad Garuda berlatih di Lapangan Ministry of Youth and Sports Affairs Bahrain pada Minggu (6/10/2024) malam WIB.
Baca lebih lajut »
Kenalan dengan Honda Amaze: Harga Semurah Mobil Bekas, Tampang ala Brio tapi Bagasi LuasAkankah mobil ini laris jika hadir di Indonesia? Iritnya setara Brio, lho!
Baca lebih lajut »
Intip Honda Elevate: Mesin Sekelas HR-V, Harga Lebih Murah dari BrioBahkan harga mobil ini lebih murah dari Honda WR-V. Berapa?
Baca lebih lajut »