Holding BUMN Perkebunan PTPN III Targetkan IPO Akhir Tahun 2022
Bisnis.com, JAKARTA - Holding BUMN Perkebunan, PT Perkebunan Nusantara III menargetkan bakal melaksanakan penawaran umum perdana atau initial public offering pada akhir tahun. Rencana ini berbekal kinerja berbalik laba hingga 5 kali lipat pada 2021.
“Kami akan terus bertransformasi dan berupaya meningkatkan kinerja melalui berbagai inisiatif strategis dan aksi-aksi korporasi lainnya salah satunya dengan melantai di bursa pada akhir tahun ini," jelasnya, Selasa . Berbekal kinerja di 2021, PTPN Group bertekad mengembalikan posisi Indonesia sebagai pemasok utama komoditi perkebunan di pasar internasional dan menjadi kebanggaan baru Indonesia. PTPN Grup optimistis akan lebih baik lagi tahun depan.
Holding perkebunan mampu membukukan laba konsolidasi sebesar Rp4,64 triliun pada 2021. Pencapaian tersebut meningkat Rp5,73 triliun atau sekitar 500 persen dibandingkan laba perusahaan pada 2020. Saat itu, PTPN Group masih mengalami kerugian sebesar Rp1,14 triliun. PT Perkebunan Nusantara III merupakan Badan Usaha Milik Negara yang bergerak di bidang usaha agro bisnis, terutama komoditas kelapa sawit dan karet.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Holding BUMN Survey, ID Survey Targetkan Masuk 5 Besar Perusahaan Survei Asia Pasifik | Ekonomi - Bisnis.comHolding BUMN Jasa Survei optimistis mampu menjadi top five market leader di Asia Pasifik.
Baca lebih lajut »
Erick Pastikan PTPN Jual Minyak Goreng Murah Rp19 Ribu/literErick kemudian meminta swasta untuk berkomitmen penuh dalam menyediakan minyak goreng terjangkau ke rakyat.
Baca lebih lajut »
Pemerintah & BUMN Mestinya Bisa Belanja Produk Lokal Sampai Rp 1.900 TMenteri Koperasi dan UKM Teten Masduki menyebutkan potensi pembelian produk dalam negeri melalui belanja pemerintah dan BUMN mencapai Rp 1.901 triliun.
Baca lebih lajut »
Petani Mau Tingkatkan Produktivitas? BUMN Tawarkan Program IniKementerian BUMN mempunyai program peningkatan produktivitas petani melalui program Makmur.
Baca lebih lajut »
BUMN Tunjuk Mantan Direktur Garuda Jadi Pejabat Baru di AP IIKementerian BUMN dan PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) menetapkan Mohammad Rizal Pahlevi sebagai Direktur Komersial dan Pelayanan AP II
Baca lebih lajut »
Petani Mau Tingkatkan Produktivitas? BUMN Tawarkan Program IniProgram ini dapat menghubungkan petani dengan ekosistem kebutuhan pertanian yang lengkap.
Baca lebih lajut »