[HOAKS] Kebumen Akan Menjadi Ibu Kota Provinsi Jawa Selatan

Pemekaran Daerah Berita

[HOAKS] Kebumen Akan Menjadi Ibu Kota Provinsi Jawa Selatan
HoaksJawa SelatanKabupaten Kebumen
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 46%
  • Publisher: 68%

Beredar unggahan yang mengeklaim Kabupaten Kebumen ditentukan sebagai ibu kota Provinsi Jawa Selatan. Namun narasi tersebut hoaks.

- Wacana mengenai akan dibentuknya Provinsi Jawa Selatan beredar luas di media sosial. Pembentukan provinsi ini merupakan pemekaran daerah dari Jawa Tengah.

Dalam unggahan disebutkan bahwa Kabupaten Kebumen ditunjuk sebagai calon ibu kota Provinsi Jawa Selatan.Narasi yang mengeklaim Kabupaten Kebumen ditunjuk sebagai ibu kota Provinsi Jawa Selatan muncul di media sosial, salah satunya dibagikan akun FacebookMenurut Dicky, di lingkungan Pemerintah Provinsi Jawa Tengah belum ada pembahasan soal pemekaran wilayah menjadi Provinsi Jawa Selatan dengan Kebumen sebagai ibu kotanya.

Berkat konsistensinya, Kompas.com menjadi salah satu dari 49 Lembaga di seluruh dunia yang mendapatkan sertifikasi dari jaringan internasional penguji fakta . Jika pembaca menemukan Kompas.com melanggar Kode Prinsip IFCN, pembaca dapat menginformasikannya kepada IFCN melalui tombol di bawah ini.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Hoaks Jawa Selatan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Selatan Kemendagri Kebumen Hoaks Pemekaran Wilayah Cek Fakta

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pembentukan Provinsi Jawa Selatan DiragukanPembentukan Provinsi Jawa Selatan DiragukanKabag Humas dan Protokol Biro Umum Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Tengah membantah wacana pembentukan Provinsi Jawa Selatan dengan Kebumen sebagai calon ibu kota. Wakil Menteri Dalam Negeri juga mengatakan bahwa pemekaran daerah termasuk provinsi belum akan dilakukan dalam waktu dekat.
Baca lebih lajut »

Besaran UMP 6 Provinsi di Pulau Jawa Setelah Naik 6,5 Persen, Jawa Tengah Paling RendahBesaran UMP 6 Provinsi di Pulau Jawa Setelah Naik 6,5 Persen, Jawa Tengah Paling RendahBerikut perkiraan besaran UMP pada tahun 2025 seluruh provinsi di Pulau Jawa setelah kenaikan 6,5 persen. Jawa Tengah menjadi yang terendah.
Baca lebih lajut »

Hasil Real Count Pilkada 2024 Jawa Tengah, Jawa Timur, Jawa Barat, Jakarta, Siapa Unggul?Hasil Real Count Pilkada 2024 Jawa Tengah, Jawa Timur, Jawa Barat, Jakarta, Siapa Unggul?Kira-kira siapa calon pasangan yang unggul di Pilkada Serentak 2024? Nah berikut ini hasil real count Pilkada 2024 Jawa Tengah, Jawa Timur, Jawa Barat, DKI Jakarta resmi KPU.
Baca lebih lajut »

Mengenai 16 Pakaian Adat Jawa dari Jawa Tengah, Jawa Timur, dan YogyakartaMengenai 16 Pakaian Adat Jawa dari Jawa Tengah, Jawa Timur, dan YogyakartaPakaian adat Jawa adalah salah satu identitas budaya yang sarat dengan nilai warisan tradisi. Ini 16 pakaian adat dari Jawa Tengah hingga Yogyakarta.
Baca lebih lajut »

Kementerian Kebudayaan Buka 51 Layar Bioskop Baru di 17 Kabupaten pada Desember 2024Kementerian Kebudayaan Buka 51 Layar Bioskop Baru di 17 Kabupaten pada Desember 2024Layar bioskop baru ini tersebar di 17 kabupaten di Jawa Barat, Jawa Tengah, dan Jawa Timur.
Baca lebih lajut »

6 Provinsi Belum Tetapkan Upah Minimun, 17 Provinsi Belum Umumkan Upah Minimum Sektoral6 Provinsi Belum Tetapkan Upah Minimun, 17 Provinsi Belum Umumkan Upah Minimum SektoralKeenam provinsi itu adalah Nusa Tenggara Timur, Nusa Tenggara Barat, Sulawesi Utara, Papua Pegunungan, Papua Barat, dan Papua Selatan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-12 18:00:41