HMD Pulse+ Business Edition Siap Meluncur, Smartphone Khusus untuk Bisnis Modern

Finlandia Berita

HMD Pulse+ Business Edition Siap Meluncur, Smartphone Khusus untuk Bisnis Modern
HMD GlobalPulse+
  • 📰 rmol_id
  • ⏱ Reading Time:
  • 9 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Produsen telepon pintar Finlandia HMD Global mulai memperluas pasar mereka dengan mengeluarkan HMD Pulse+ Business Edition yang dirancang untuk memenuhi

kebutuhan bisnis modern.Secara fisik, ponsel ini terlihat sama dengan versi umum. Namun, ada perbedaan dalam perangkat lunak serta dukungan khusus untuk membantu pengguna ketika terjadi kesalahan dalam perangkat., Selasa , ponsel untuk karyawan ini dilengkapi dengan perpanjangan garansi 3 tahun. Selain itu, patch keamanan yang biasanya berlaku selama 3 tahun telah diperpanjang menjadi 5 tahun untuk memastikan data perusahaan tetap aman. Ponsel ini akan menerima pembaruan OS selama 2 tahun.

Namun jika perusahaan memiliki staf yang ahli di bidang elektronik, beberapa perbaikan dapat dilakukan sendiri dengan alat dan instruksi yang disediakan oleh iFixit.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

rmol_id /  🏆 21. in İD

HMD Global Pulse+

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Spesifikasi HMD Pulse Pro: HP Rp 3 Jutaan dengan Kamera Selfie 50 MPSpesifikasi HMD Pulse Pro: HP Rp 3 Jutaan dengan Kamera Selfie 50 MPSpesifikasi HMD Pulse Pro cukup menarik di segmen midrange terjangkau.
Baca lebih lajut »

Bantu Hindari Efek Buruk Medsos, HMD Global Pertahankan Ponsel Fitur NokiaBantu Hindari Efek Buruk Medsos, HMD Global Pertahankan Ponsel Fitur NokiaPonsel fitur Nokia membantu memutuskan hubungan secara digital.
Baca lebih lajut »

Sasar Pengguna yang Bosan dengan Medsos, HMD Klaim HP Nokia Tetap LakuSasar Pengguna yang Bosan dengan Medsos, HMD Klaim HP Nokia Tetap LakuHMD Global kini membangkitkan kembali HP Nokia jadul legendaris.
Baca lebih lajut »

HMD Meluncurkan Ponsel Ikonik Versi Kekinian, Nokia 3210HMD Meluncurkan Ponsel Ikonik Versi Kekinian, Nokia 3210JPNN.com : Merayakan hari jadi ke-25 Nokia 3210, HMD merilis ulang ponsel yang populer pada zamannya itu.
Baca lebih lajut »

Nokia XR21 Diproduksi Ulang Jadi HMD XR21, Harga Naik ke Rp10 JutaanNokia XR21 Diproduksi Ulang Jadi HMD XR21, Harga Naik ke Rp10 JutaanProdusen telepon seluler asal Finlandia, HMD Global, mengumumkan peluncuran smartphone 5G tangguh pertamanya, XR21. Dikutip dari GSM Arena, Kamis (15/4),
Baca lebih lajut »

NUS Singapore Offers Business School ScholarshipsNUS Singapore Offers Business School ScholarshipsNUS Business School in Singapore offers college scholarships and funding assistance for business master's programs.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 13:07:04