HIPMI Yakin Program MBG Dongkrak Pertumbuhan Ekonomi

HIPMI Berita

HIPMI Yakin Program MBG Dongkrak Pertumbuhan Ekonomi
AnggawiraMakan Bergizi GratisPrabowo Subianto
  • 📰 rmol_id
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 63%

Program makan bergizi gratis yang digagas Presiden terpilih Prabowo Subianto mendapatkan dukungan penuh dari Himpunan Pengusaha Muda Indonesia .

“Program MBG ini direncanakan untuk mendukung target pertumbuhan ekonomi di atas 5 persen setiap tahunnya, mendukung UMKM dan menciptakan industrialisasi yang makin berkembang,” kata Anggawira seperti dikutip redaksi melalui keterangan resminya, Kamis 17 Oktober 2024.

Anggawira melanjutkan, HIPMI, akan mendorong program MBG ini terealisasi dan berjalan dengan baik sesuai dengan target yang telah direncanakan. “Kita optimis program MBG ini akan menumbuhkan pertumbuhan ekonomi diatas rata-rata, setiap tahunya di atas 5 persen,” tegas Anggawira. Program ini akan diterapkan secara bertahap dengan target penerima manfaat mencapai 15 hingga 25 juta siswa pada tahun 2025, dari total 82 juta penerima manfaat.Program MBG diharapkan terus berkembang dan memberikan dampak luas, tidak hanya dalam hal pendidikan tetapi juga kesehatan dan ekonomi masyarakat.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

rmol_id /  🏆 21. in İD

Anggawira Makan Bergizi Gratis Prabowo Subianto

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pabrik Ini Siap Suplai Susu Ikan untuk Program MBG PrabowoPabrik Ini Siap Suplai Susu Ikan untuk Program MBG PrabowoIni dia pabrik di Indramayu yang siap menyuplai susu ikan untuk program Makan Bergizi Gratis Prabowo.
Baca lebih lajut »

Video: Pro Kontra Susu Ikan Vs Susu Sapi di Program MBG PrabowoVideo: Pro Kontra Susu Ikan Vs Susu Sapi di Program MBG PrabowoPro Kontra Susu Ikan Vs Susu Sapi di Program Makan Gratis Prabowo
Baca lebih lajut »

Program MBG di Jakut Pertimbangkan Dampak Pertumbuhan SiswaProgram MBG di Jakut Pertimbangkan Dampak Pertumbuhan SiswaJPNN.com : Kegiatan MBG di SDN Rorotan 03 itu sekaligus menjadi kick off Sinergi Program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) Jakpro Group
Baca lebih lajut »

Program MBG Berpotensi Menjadi Angin Segar Bagi Peternak Ayam MandiriProgram MBG Berpotensi Menjadi Angin Segar Bagi Peternak Ayam MandiriDosen FKH IPB Trioso Purnawarman menilai program makan bergizi gratis (MBG) yang diusung Prabowo Subianto berpotensi menjadi angin segar bagi peternak ayam mandiri. Program ini diharapkan dapat meningkatkan stabilitas harga dan rantai pasok unggas yang adil dan berkelanjutan.
Baca lebih lajut »

Belum Ada Keputusan Program MBG Gunakan Susu IkanBelum Ada Keputusan Program MBG Gunakan Susu IkanBELUM ada keputusan dari pemerintah terkait produk susu ikan Surikan masuk dalam program Makanan Bergizi Gratis MBG yang diusung presiden terpilih Prabowo Subianto
Baca lebih lajut »

KKP dukung program MBG dongkrak asupan gizi dan ekonomiKKP dukung program MBG dongkrak asupan gizi dan ekonomiKementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) siap menyukseskan program Makanan Bergizi Gratis (MBG) mengingat program ini bisa memberikan efek pengganda ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 23:21:47