Hingga September, Penjualan dan Pendapatan APLN Turun 29,1 Persen

Penjualan Berita

Hingga September, Penjualan dan Pendapatan APLN Turun 29,1 Persen
Pengembang PropertiAgung Podomoro LandPT Agung Podomoro Land Tbk (APLN)
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 9 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 39%
  • Publisher: 68%

Hal ini karena tahun lalu terdapat pendapatan yang tidak berulang senilai Rp 1,30 triliun dari hasil penjualan Neo Soho.

Neo Soho juga memengaruhi angka pengakuan penjualan APLN di mana sampai September 2023 mencapai Rp 2,85 triliun, sementara periode sama tahun ini sebesar Rp 1,64 triliun.

Sementara pendapatan berulang tumbuh 6,6 persen dari Rp1,07 triliun sampai September 2023 menjadi Rp 1,14 triliun dalam periode yang sama tahun ini.Sampai September 2024, dana kas dan setara kas perusahaan mencapai Rp 1,06 triliun, meningkat hampir Rp 400 miliar dibandingkan periode sama tahun 2023. "Sejalan dengan upaya pemerintah yang akan lebih fokus ke sektor perumahan, APLN juga akan terus membangun dan mempercepat serah terima properti kepada para konsumen kami di berbagai kota,” jelas Justini Omas melalui keterangan resmi di Jakarta, Kamis .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Pengembang Properti Agung Podomoro Land PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN) Justini Omas Jakarta APLN APLN

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pendapatan Naik 10,52%, Bukit Asam Kantongi Laba Rp 3,23 Triliun hingga September 2024Pendapatan Naik 10,52%, Bukit Asam Kantongi Laba Rp 3,23 Triliun hingga September 2024PT Bukit Asam Tbk (PTBA) catat pendapatan naik 10,52 persen dan laba turum 14,52 persen hingga September 2024.
Baca lebih lajut »

Pendapatan Seret, Laba Pembangunan Jaya Ancol Turun 41,10% hingga September 2024Pendapatan Seret, Laba Pembangunan Jaya Ancol Turun 41,10% hingga September 2024PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk (PJAA) mencatat pendapatan turun 2,34 persen dan laba merosot 41,10 persen hingga September 2024.
Baca lebih lajut »

Pendapatan Naik, Laba Wilmar Cahaya Indonesia Tumbuh 78,61% hingga September 2024Pendapatan Naik, Laba Wilmar Cahaya Indonesia Tumbuh 78,61% hingga September 2024PT Wilmar Cahaya Indonesia Tbk (CEKA) mengumumkan kinerja sembilan bulan yang berakhir pada 30 September 2024. Pada periode tersebut, perseroan membukukan pertumbuhan positif baik dari sisi pendapatan maupun laba.
Baca lebih lajut »

Tiket Bioskop Laris Manis, Cinema XXI Kantongi Pendapatan Rp 4,3 Triliun hingga September 2024Tiket Bioskop Laris Manis, Cinema XXI Kantongi Pendapatan Rp 4,3 Triliun hingga September 2024PT Nusantara Sejahtera Raya Tbk (CNMA) atau Cinema XXI catat pendapatan tumbuh 12,1 persen dan laba naik 36,6 persen hingga September 2024.
Baca lebih lajut »

Pendapatan Lesu, Laba Matahari Turun Jadi Rp622 Miliar hingga September 2024Pendapatan Lesu, Laba Matahari Turun Jadi Rp622 Miliar hingga September 2024Gold
Baca lebih lajut »

Hingga September, PANI Kantongi Pendapatan Rp 2,1 TriliunHingga September, PANI Kantongi Pendapatan Rp 2,1 TriliunPeningkatan sebesar 91 persen YoY juga dicatatkan dalam laba bersih yang diatribusikan kepada PANI, yakni sebesar Rp 487 miliar.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 21:51:17