Hingga Akhir 2021, Realisasi Belanja Infrastruktur PUPR Capai 94,21 Persen
Bisnis.com, JAKARTA - Hingga 31 Desember 2021, serapan anggaran Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat mencapai sebesar Rp143,29 triliun atau 94,21 persen dari total pagu anggaran sebesar Rp152,09 triliun.
Pihaknya terus meningkatkan kualitas belanja APBN dengan memperhatikan tiga prinsip reformasi anggaran belanja, yakni ekonomis , efektif yakni tepat sasaran, dan efisien . #div-gpt-ad-parallax iframe{height: 600px !important}.li_wrap_flying_carpet{padding: 0 10px!important;margin-right: -15px;margin-left: -15px}.wrap_flying_carpet{text-align: center}.flying_carpet_show{width: 100%;height: 300px;position: relative;overflow: visible}.flying_carpet_show_inner{width: 100%;height: 100%;position: absolute;top: 0;left: 0;clip: rect}.
“Program Padat Karya Tunai Kementerian PUPR dilaksanakan melalui pembangunan infrastruktur yang melibatkan masyarakat/warga setempat sebagai pelaku pembangunan, khususnya infrastruktur berskala kecil atau pekerjaan sederhana yang tidak membutuhkan teknologi,” kata Basuki.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menteri PUPR: Hingga Akhir 2021 Jalan Tol Sepanjang 2.489,2 Km Beroperasi di RIMenteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menyebutkan hingga akhir tahun 2021 sepanjang 2.489,2 kilometer (km) jalan tol telah beroperasi di Indonesia. TempoBisnis
Baca lebih lajut »
OJK: Sektor Jasa Keuangan Tetap Stabil dan Terjaga hingga Akhir 2021 | Finansial - Bisnis.comSektor jasa keuangan yang tetap stabil dan terjaga hingga akhir 2021, seiring dengan fungsi intermediasi perbankan dan penghimpunan dana di pasar modal yang terus membaik.
Baca lebih lajut »
Ini Ruas Tol yang Beroperasi hingga Akhir 2021, Total Panjang 2.489,2 km | Ekonomi - Bisnis.comPada tahun 2022-2024 direncanakan sepanjang 1.010,8 km beroperasi yaitu pada tahun 2022 sepanjang 421,8 km, tahun 2023 sepanjang 338,1 km, dan tahun 2024 sepanjang 250,8 km.
Baca lebih lajut »
Berapa Harga Emas Antam, UBS hingga Retro di Pegadaian Jelang Akhir 2021?Harga emas yang dijual Pegadaian bergerak setiap hari mengikuti harga emas dunia dan lokal.
Baca lebih lajut »