Kepadatan kapal feri penyeberangan Bardanadi-Siantan sudah terjadi sejak dua heri sebelum hingga tiga hari sesudah lebaran.
Kepala Dinas Perhubungan Kota Pontianak Utin Srilena Candramidi mengatakan, lonjakan penumpang mencapai 80 persen. Menurutnya lonjakan ini sudah terlihat sejak dua hari sebelum hingga tiga hari setelah lebaran.
"Selama lebaran, peningkatan jumlah penumpang feri 80 persen. Ramainya kendaraan ini karena menghindari macet di Jembatan Kapuas I Pontianak," kata Utin kepada wartawan, Kamis .Dengan adanya lonjakan penumpang kapal feri, pihaknya telah menyiagakan seluruh petugas. Baik dari Dinas Perhubungan Kota Pontianak maupun pengelola kapal feri yakni PT Jembatan Nusantara.
"Petugas kami siagakan, baik petugas loket maupun petugas yang mengatur arus keluar-masuk kendaraan ke kapal feri," ujar Utin. Ia mengimbau kepada masyarakat yang menggunakan feri penyeberangan untuk tertib mengantre. Pengemudi juga diminta merapikan kendaraan dan mengisi tempat yang kosong. Hal ini dilakukan agar kendaraan-kendaraan di belakang bisa masuk.Ahmad Affandi, petugas loket feri penyeberangan mengatakan, sebelum lebaran sudah terjadi lonjakan penumpang yang signifikan. Bahkan pada hari H dan tiga hari setelah lebaran, penumpang masih cukup tinggi sehingga membuat antrean cukup panjang.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Awas Macet saat Puncak Arus Balik Mudik Lebaran, Hindari Pulang di Tanggal IniKetahui beberapa imbauan dari Menhub Budi Karya Sumadi soal puncak arus bali mudik Lebaran yang diprediksi pada 6-8 Mei 2022.
Baca lebih lajut »
Perahu Tambang Sungai Brantas di Jombang Jadi Primadona Pemudik Hindari Macet - tvOneSejumlah pengendara dengan tujuan Jombang-Madiun melalui Nganjuk, memilih menggunakan perahu penyeberangan Sungai Brantas di Desa Jombang. - tvOne
Baca lebih lajut »
Menhub sebut delapan kapal feri disiapkan di Pelabuhan PanjangMengingat Pelabuhan Panjang dekat dengan penduduk, sebanyak delapan feri akan disiapkan di pelabuhan tersebut sebagai angkutan penyeberangan pada arus balik Lebaran 2022. arusbalik mudik
Baca lebih lajut »
Antisipasi Arus Balik, Pelabuhan Panjang Akan Jadi Pelabuhan AlternatifMenteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan sebanyak delapan kapal feri berukuran besar disiapkan di Pelabuhan Panjang sebagai angkutan penyeberangan pada arus balik Lebaran 2022.
Baca lebih lajut »
Puncak Macet Parah, Warga Mau Healing jadi Pening Endingnya 'Piknik' di Jalan | merdeka.comTerpantau, 40 ribu sepeda motor dan 50 ribu kendaraan roda empat, memasuki jalur Puncak, Ciawi-Megamendung pada hari ketiga libur lebaran, Rabu (4/5).
Baca lebih lajut »
Libur Lebaran ke Pantai Pangandaran, Pilih Jalur Alternatif untuk Hindari MacetPuluhan ribu wisatawan terus berdatangan ke Pantai Pangandaran untuk mengisi libur Lebaran sejak H+2.
Baca lebih lajut »