Dengan tambahan stasiun itu, kapasitas Tanah Abang bisa tampung 300 ribu penumpang.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Penjabat Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono, telah menyarankan kepada Presiden Jokowi untuk membangun stasiun baru di Tanah Abang. Menurut Heru, alasan itu karena arus penumpang yang padat dengan adanya moda KRL yang ada serta pertambahan kegiatan bisnis di DKI Jakarta ke depannya.
Baca Juga Dia menambahkan, dengan kapasitas sekitar 100 ribuan penumpang saat ini, dimungkinkan ada peningkatan kapasitas menjadi 300 ribuan penimpang setelah stasiun baru rampung. Dia menjelaskan, total luas yang bisa dibangun untuk pengembangan stasiun Tanah Abang sejauh ini sekitar 9.000 meter persegi.
Ditanya durasi pengerjaan nantinya, Heru tidak mau mengira-ngira. Namun demikian, dia mengatakan jika target dan permintaan dari Presiden Jokowi bisa dioperasikan pada 2023 akhir nanti.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Amankan Ibadah Natal, Polres Aceh Barat Kerahkan 300 Personel, Jemaat: Terimakasih Warga Aceh Dengan ToleransinyaAceh Barat, Aceh - Sebanyak 300 personel Polres Aceh Barat dibantu TNI dan berbagai organisasi masyarakat menggelar pengamanan ibadah Natal di tiga gereja setempat.
Baca lebih lajut »
Apa yang dicari konsumen pasar Tanah Abang di libur Natal 2022?Sejumlah barang kebutuhan yang menjadi buruan konsumen di Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat pada libur Natal 2022 antara lain busana anak, remaja dan dewasa, ...
Baca lebih lajut »
Jumlah Pengunjung Pasar Tanah Abang Naik saat Libur Natal, Berburu Baju AnakJumlah Pengunjung Pasar Tanah Abang Naik saat Libur Natal, Berburu Baju Anak TempoMetro
Baca lebih lajut »
Heru Budi Usul ke Jokowi Bangun Stasiun Baru di Tanah Abang, Menhub: Inisiatif yang FreshPj Gubernur DKI Heru Budi Hartono usul agar pemerintah membangun stasiun baru di dekat Stasiun Tanah Abang untuk mengurai kepadatan penumpang.
Baca lebih lajut »
Menhub Bocorkan Bakal Ada Stasiun Tanah Abang 'Jilid II'Pemerintah akan membangun stasiun baru di Tanah Abang. Langkah ini diambil demi menyelesaikan permasalahan kepadatan di Stasiun Tanah Abang saat ini.
Baca lebih lajut »
Pemerintah Mau Bangun Stasiun Baru di Tanah Abang Tahun DepanMenteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengungkapkan rencana pemerintah untuk menambah satu stasiun baru di Tanah Abang. Ini alasannya:
Baca lebih lajut »