Badai itu berasal dari laut dan dipindahkan ke darat melalui dua jalur.
- Peneliti Klimatologi pada Pusat Riset Iklim dan Atmosfer Badan Riset dan Inovasi Nasional Erma Yulihastin memprediksi banjir besar akan melanda kawasan Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi akibat cuaca ekstrem dalam beberapa hari ke depan."Potensi Banjir Besar Jabodetabek," kicau Erma di akun Twitternya, Selasa .
"Maka Banten dan Jakarta-Bekasi akan menjadi lokasi sentral tempat serangan badai tersebut dimulai sejak siang hingga malam hari pada 28 Desember 2022," lanjutnya."Sehingga hujan persisten pada 28 Desember 2022 akan terjadi meluas, menjangkau wilayah lain di Jawa bagian barat," ujarnya, yang mendasarkan prediksinya itu pada data dari Satellite Early Warning System .
"Inilah yang membuat hujan persisten di Bali-Lombok-Nusa Tenggara hingga beberapa hari mendatang sejak Jumat ," sambung dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Peneliti BRIN Sebut Ada Potensi Badai Dahsyat di Jabodetabek pada 28 Desember 2022Melalui cuitan di akun Twitternya, Erma Yulihastin menjelaskan badai dahsyat di Jabodetabek akan terjadi pada pada 28 Desember 2022.
Baca lebih lajut »
Ada Potensi Hujan Ekstrem dan Badai Dahsyat, Heru Budi Imbau Perkantoran Terapkan WFHDia meyakini kebijakan WFH bisa mencegah dampak yang disebabkan oleh bencana mulai dari kemacetan hingga potensi keborosan.
Baca lebih lajut »
2 Sistem Badai Bergabung di Tol Hujan, BRIN: Waspada Badai Dahsyat BesokBRIN memperingatkan bahwa 'tol hujan' akan menyebabkan hujan ekstrem dan badai dahsyat di kawasan Jabodetabek Rabu (28/12/2022) besok.
Baca lebih lajut »
Badai musim dingin dahsyat renggut sedikitnya 23 nyawa di ASHingga Sabtu (24/12) malam waktu setempat, badai musim dingin dashyat telah merenggut sedikitnya 23 nyawa di AS, empat di antaranya disebabkan oleh tabrakan beruntun di Ohio.
Baca lebih lajut »
Malapetaka Dahsyat Hantam AS, Puluhan Orang TewasBadai musim dingin berkepanjangan yang menyebabkan salju lebat, angin kencang, dan dingin yang dahsyat di AS.
Baca lebih lajut »
Khawatir Potensi Hujan Badai Besok, Heru Imbau WFH |Republika OnlineBisa dikondisikan masing-masing karyawan swasta untuk bisa work from home.
Baca lebih lajut »