Heboh Delmicron, Epidemiolog Ingatkan Penamaan Varian Baru Harus dari WHO

Indonesia Berita Berita

Heboh Delmicron, Epidemiolog Ingatkan Penamaan Varian Baru Harus dari WHO
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 51%

Delmicron atau Delta-Omicron bikin heboh. Berkaca dari hal tersebut, epidemiolog mengingatkan bahwa penamaan varian baru Covid-19 tak boleh sembarangan.

"Kalau bicara varian baru, nanti diberi nama WHO. Bukan media, bukan ilmuwan, tapi WHO. Itu penamaannya melalui atau dengan berpatokan pada huruf Yunani. Dan di huruf Yunani, nggak ada Delmicron itu nggak ada. Jadi itu jelas hoax dan tidak ada dasar rujukannya," jelas Dicky Budiman saat dihubungi oleh 20Detik.

Dicky juga kembali mengingatkan bahwa pemantauan mengenai varian baru Covid-19 bisa dilakukan di situs GISAID . Sampai saat ini, di GISAID pun belum ada informasi terkait varian Delmicron. "Kalau bicara varian baru itu, kita bisa pantau di GISAID dan semua bisa mengakses itu sebenarnya. Dan tidak ada saat ini, tidak ada yang atas perkawinan dua itu ya. Rekombinan namanya dari dua varian itu. Yang ada itu rekombinan itu di Brazil saat ini antara Gama dengan turunan atau sub-varian dari Delta ada itu. Tapi itu masih diselidiki, ya, apa potensinya ke depan," tambah Dicky.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Fakta di Balik Heboh 'Delmicron', Varian Baru Gabungan Delta dan OmicronFakta di Balik Heboh 'Delmicron', Varian Baru Gabungan Delta dan OmicronBaru-baru ini banyak laporan menyebut muncul varian baru Delmicron, gabungan Delta dan Omicron. Setelah ditelusuri lebih lanjut, ternyata begini faktanya.
Baca lebih lajut »

Ditemukan Delmicron Varian Baru COVID-19 Gabungan Delta dan Omicron, Berbahaya?Ditemukan Delmicron Varian Baru COVID-19 Gabungan Delta dan Omicron, Berbahaya?Varian baru COVID-19 kabarnya telah ditemukan. Diberinama Delmicron -- merupakan kombinasi dari varian Delta dan Omicron.
Baca lebih lajut »

Deretan Bukti-bukti Baru Omicron Tak Seganas Delta, Simak!Deretan Bukti-bukti Baru Omicron Tak Seganas Delta, Simak!Beberapa hasil penelitian menyimpulkan jika varian baru virus corona ini rupanya tidak seganas varian lain yang sudah ada.
Baca lebih lajut »

Satgas IDI: Waspadai Bahaya Kombinasi Covid-19 Varian Delta dan OmicronSatgas IDI: Waspadai Bahaya Kombinasi Covid-19 Varian Delta dan OmicronSatgas Penanggulangan Covid-19 Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Zubairi Djoerban mewaspadai bahaya kombinasi varian Covid-19 berjenis Delta dan Omicron. Kombinasi...
Baca lebih lajut »

Hasil Studi Inggris Sebut Varian Omicron 45 Persen Lebih Kecil Kemungkinan Rawat Inap Dari DeltaHasil Studi Inggris Sebut Varian Omicron 45 Persen Lebih Kecil Kemungkinan Rawat Inap Dari DeltaBeragam penelitian mengenai karakter dan perkembangan virus COVID-19 varian Omicron muncul ke publik. Kali ini, hasil studi penelitian Inggris memaparkan temuannya mengenai Omicron.
Baca lebih lajut »

Muncul Istilah Delmicron, Apa Benar Artinya Kombinasi Varian Delta dan Omicron? Ini PenjelasannyaMuncul Istilah Delmicron, Apa Benar Artinya Kombinasi Varian Delta dan Omicron? Ini PenjelasannyaDelmicron merupakan istilah baru terkait pandemi Covid-19 yang disalahasrtikan sebagai kombinasi virus corona varian Delta dan Omicron, berikut penjelasannya
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 03:51:03