Hasto Kristiyanto Jadi Tersangka Suap dalam Kasus Harun Masiku

NEWS Berita

Hasto Kristiyanto Jadi Tersangka Suap dalam Kasus Harun Masiku
KPKHasto KristiyantoSuap
  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 76 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 51%
  • Publisher: 70%

Hasto Kristiyanto ditetapkan KPK sebagai tersangka suap terkait penetapan Harun Masiku sebagai caleg terpilih. Kasus ini memasuki babak baru setelah KPK menemukan bukti keterlibatan Hasto dalam dugaan suap kepada Wahyu Setiawan.

KPK baru menemukan bukti keterlibatan Hasto Kristiyanto dalam perkara suap kepada Wahyu Setiawan untuk memuluskan penetapan Harun Masiku sebagai caleg terpilih. Kasus dugaan suap terkait dengan buron Harun Masiku memasuki babak baru. Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK akhirnya menetapkan Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Hasto Kristiyanto sebagai tersangka perkara suap terhadap anggota Komisi Pemilihan Umum 2017-2022 Wahyu Setiawan .

Tidak hanya itu, KPK juga menetapkan Hasto sebagai tersangka kasus dugaan perintangan penyidikan. Penetapan Hasto sebagai tersangka kasus suap penetapan anggota DPR terpilih 2019-2024 untuk pergantian antar waktu itu disampaikan langsung oleh Ketua KPK Setyo Budiyanto, Selasa (24/12/2024) sore. Setyo didampingi oleh Deputi Penindakan Asep Guntur Rahayu dan Juru Bicara KPK Tessa Mahardhika Sugiarto. Pernyataan pimpinan KPK itu mengonfirmasi kabar mengenai status hukum Hasto yang beredar sejak Senin pagi. Namun, keputusan KPK itu tetap memantik pertanyaan, mengapa lembaga antirasuah itu baru menetapkan tersangka saat ini. Padahal, kasus dugaan suap itu sudah bergulir sejak tahun 2019.Setyo mengaku, Surat Perintah penyidikan Nomor Sprin.Dik/153/DIK.00/01/12/2024 tertanggal 23 Desember 2024 yang dikeluarkan KPK itu merupakan hasil pengembangan penyidikan yang telah berlangsung sejak 2019. KPK baru menetapkan tersangka sekarang ini karena sudah ada kecukupan alat bukti.Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Setyo Budiyanto saat menggelar konferensi pers terkait penetapan tersangka Sekretaris Jenderal PDI-P Hasto Kristiyanto di Gedung KPK, Jakarta, Selasa (24/12/2024). Dalam proses pencarian buron Harun Masiku, calon anggota DPR 2019-2024, KPK juga memanggil, memeriksa, dan menyita sejumlah barang bukti elektronik.'Di situlah kemudian kami mendapatkan banyak bukti dan petunjuk yang kemudian menguatkan keyakinan penyidik untuk melakukan tindakan, dan mengambil keputusan,' kata Sety

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

hariankompas /  🏆 8. in İD

KPK Hasto Kristiyanto Suap Harun Masiku Wahyu Setiawan

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KPK Tetapkan Hasto Kristiyanto Tersangka dalam Kasus Suap PAW dan Harun MasikuKPK Tetapkan Hasto Kristiyanto Tersangka dalam Kasus Suap PAW dan Harun MasikuKPK resmi mengumumkan Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto sebagai tersangka dalam kasus dugaan suap pada pergantian antarwaktu (PAW) anggota DPR RI yang juga menyeret Harun Masiku. KPK menyatakan penetapan Hasto sebagai tersangka didasari oleh kecukupan bukti dan surat perintah penyidikan.
Baca lebih lajut »

KPK Ungkap Peran Hasto Kristiyanto dalam Kasus PAW Harun MasikuKPK Ungkap Peran Hasto Kristiyanto dalam Kasus PAW Harun MasikuKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah mengungkap keterlibatan Hasto Kristiyanto, Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), dalam kasus suap Pergantian Antar Waktu (PAW) Harun Masiku, mantan calon legislatif PDIP.
Baca lebih lajut »

KPK Ungkap Peran Hasto Kristiyanto Dalam Kasus Korupsi Harun MasikuKPK Ungkap Peran Hasto Kristiyanto Dalam Kasus Korupsi Harun MasikuKPK mengungkapkan peran Hasto Kristiyanto dalam kasus korupsi suap PAW anggota DPR RI. Hasto diduga aktif mengupayakan Harun Masiku untuk menjadi anggota DPR dan mengarahkan saksi agar tidak memberikan keterangan yang sebenarnya.
Baca lebih lajut »

KPK Tetapkan Hasto Kristiyanto Tersangka dalam Kasus Suap Harun MasikuKPK Tetapkan Hasto Kristiyanto Tersangka dalam Kasus Suap Harun MasikuSekretaris Jenderal PDI-P, Hasto Kristiyanto, ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK dalam kasus suap terkait penetapan Harun Masiku sebagai caleg terpilih. KPK juga mengungkap keterlibatan Hasto dalam dugaan perintangan penyidikan.
Baca lebih lajut »

KPK Tetapkan Hasto Kristiyanto Tersangka dalam Kasus Harun MasikuKPK Tetapkan Hasto Kristiyanto Tersangka dalam Kasus Harun MasikuKetua KPK Setyo Budiyanto menegaskan tidak ada politisasi dalam penetapan status tersangka terhadap Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto dalam kasus Harun Masiku. Penetapan tersangka terhadap Hasto dilakukan berdasarkan proses ekspos kasus yang dihadiri oleh seluruh pimpinan KPK dan deputi KPK. KPK menetapkan dua orang tersangka baru dalam rangkaian kasus Harun Masiku, yaitu Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto (HK) dan advokat Donny Tri Istiqomah (DTI).
Baca lebih lajut »

KPK Resmi Tetapkan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Tersangka di Kasus Harun MasikuKPK Resmi Tetapkan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Tersangka di Kasus Harun MasikuKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menetapkan Hasto Kristiyanto (HK) selaku Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan sebagai tersangka kasus dugaan suap Pergantian Antar Waktu (PAW) mantan calon legislatif PDIP, Harun Masiku.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 16:53:14