Hasil Singapore Open 2022: Gregoria Mariska Lanjutkan Perjuangan ke Perempat Final

Indonesia Berita Berita

Hasil Singapore Open 2022: Gregoria Mariska Lanjutkan Perjuangan ke Perempat Final
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasBola
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 68%

Tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung berhak melanjutkan perjuangan ke perempat final Singapore Open 2022 seusai menang atas wakil China.

Laga Gregoria Mariska Tunjung vs Zhang Yi Man dalam rangkaian 16 besar Singapore Open 2022 itu berlangsung di Singapore Indoor Stadium pada Kamis siang WIB.

Dalam laga kali ini, Gregoria Mariska Tunjung mendapat perlawanan sengit dari Zhang Yi Man. Dia sempat kehilangan gim pertama sebelum mengamankan gim kedua dan ketiga.dengan skor 20-22, 21-14, dan 21-15. Dia membutuhkan waktu 52 menit untuk menyudahi perlawanan Zhang Yi Man.Selanjutnya, dia bakal melawan pemenangan duel antara Wang Zhi Yi dan Natsuki Nidaira kala berjuang di perempat final.

Namun, apabila melihat rekor pertemuan, Gregoria Mariska Tunjung dan Zhang Yi Man dapat dikatakan memiliki kekuatan yang seimbang.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasBola /  🏆 10. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Link Live Streaming Singapore Open 2022, Mulai Pukul 08.00 WIBLink Live Streaming Singapore Open 2022, Mulai Pukul 08.00 WIBBerikut link live streaming babak 32 besar Singapore Open 2022.
Baca lebih lajut »

Jadwal Wakil Indonesia di Singapore Open 2022, Rabu (13/7/2022): Ada 2 Perang SaudaraJadwal Wakil Indonesia di Singapore Open 2022, Rabu (13/7/2022): Ada 2 Perang SaudaraSebanyak 14 wakil Indonesia akan memulai aksinya di Singapore Open 2022. Mereka bakal unjuk gigi di Singapore Indoor Stadium, Rabu (13.7.2022). Sebanyak 14 wakil...
Baca lebih lajut »

Jadwal Singapore Open 2022 Hari Ini: 14 Wakil RI Beraksi!Jadwal Singapore Open 2022 Hari Ini: 14 Wakil RI Beraksi!Ada 14 wakil Indonesia yang dijadwalkan tampil di Singapore Open 2022 pada hari ini, 13 Juli 2022. Simak selengkapnya.
Baca lebih lajut »

Jadwal Singapore Open 2022 Hari Ini: Ahsan/Hendra Perang SaudaraJadwal Singapore Open 2022 Hari Ini: Ahsan/Hendra Perang SaudaraSingapore Open 2022 memasuki babak utama alias 32 besar hari ini, Rabu 13 Juli. Ada dua perang saudara sesama wakil Indonesia.
Baca lebih lajut »

Singapore Open 2022, Perasaan Campur Aduk Ana/Tiwi Usai Lewati Duel Merah PutihSingapore Open 2022, Perasaan Campur Aduk Ana/Tiwi Usai Lewati Duel Merah Putih'Sangat disayangkan harus bertemu teman sendiri di babak awal,' kata Ana seusai meraih tiket 16 besar Singapore Open 2022 bersama Tiwi.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-25 00:30:57