Rider Indonesia dari tim Astra Honda, Veda Ega Pratama, berhasil naik podium kedua pada balapan pertama Idemitsu Asia Talent Cup (IATC).
Sesi race pertama Idemitsu Asia Talent Cup berlangsung di Sirkuit Sepang, Malaysia, pada Sabtu .Hasilnya, Veda Ega Pratama mengakhiri balapan di posisi kedua. Di lain sisi, Reykat Fadilah berada di posisi kelima.
Selepas balapan, Veda Ega Pratama bersyukur karena finis di tempat kedua. Ia mengaku sangat percaya diri saat memulai race.“Alhamdulillah di race 1 ATC seri Sepang saya mampu meraih podium kedua,” kata Veda dalam rilis yang diterima Kompas.com. “Saya memulai balapan dengan kepercayaan diri tinggi dan fokus untuk bisa memenangi balapan,” lanjut dia.Veda Ega Pratama lalu mengatakan bahwa dirinya mempunyai tekad besar untuk memperlihatkan aksi bagus pada race kedua ATC.
“Pada race kedua besok, saya akan kembali berjuang untuk meraih podium terbaik di Sirkuit Sepang. Mohon doa dan dukungannya,” kata dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
FIBA Women’s Asia Cup 202 2023: Jumpa Thailand, Timnas Basket Putri Indonesia Bertekad Ukir SejarahTimnas basket putri Indonesia akan menghadapi Thailand di semifinal turnamen FIBA Women’s Asia Cup 2023 Division B
Baca lebih lajut »
Live Streaming FIBA Women's Asia Cup 2023 - Indonesia Kejar Tiket Final Lawan ThailandLaga Indonesia vs Thailand bisa disaksikan melalui live streaming secara gratis lewat channel youtube resmi FIBA.
Baca lebih lajut »
Hasil FIBA Women's Asia Cup 2023 - Thailand Dipecundangi, Indonesia Jumpa Iran Lagi di FinalIndonesia tampil gemilang saat mengandaskan perlawanan tim tuan rumah Thailand pada babak semifinal FIBA Women's Asia Cup 2023 Division B.
Baca lebih lajut »
Bintang Indonesia Sepakat: Hajar Malaysia Jadi Kado HUT IndonesiaPemain Timnas Indonesia U-23 Bagas Kaffa dan Beckham Putra mengatakan para pemain Garuda Muda berambisi mengalahkan Malaysia pada laga pertama Piala AFF U-23.
Baca lebih lajut »
Piala AFF U23 Indonesia vs Malaysia, Beckham Putra Ingin Beri Kado Kemenangan untuk IndonesiaPemain Garuda Muda, Beckham Putra Nugraha ingin mempersembahkan kemenangan sebagai kado untuk HUT ke-78 RI.
Baca lebih lajut »