Hasil Liga Europa: Atalanta Didepak RB Leipzig

Indonesia Berita Berita

Hasil Liga Europa: Atalanta Didepak RB Leipzig
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 51%

Atalanta harus terhenti di perempatfinal Liga Europa. La Dea kalah 0-2 dari RB Leipzig di leg kedua yang artinya gugur dengan agregat 1-3.

Bertanding di Gewiss Stadium, Jumat dini hari WIB, Atalanta langsung tampil menekan sejak menit pertama. Sebuah tembakan dari Davide Zappacosta di menit keempat sudah mengarah ke gawang, namun masih bisa dimentahkan kiper Leipzig.

Leipzig mampu mencuri keunggulan 1-0 di menit ke-18. Sebuah kemelut hadir di kotak penalti Atalanta dan Christopher Nkunku sukses menuntaskannya menjadi gol.Atalanta lebih banyak terancam setelah tertinggal. Salah satunya datang dari Dani Olmo di menit ke-36, namun masih belum berbuah gol bagi Leipzig.La Dea mencoba mencari gol balasan secepat mungkin di babak kedua. Namun, serangan dari tim besutan Gian Piero Gasperini itu masih mentah di kotak penalti.

Nasib buruk menimpa Atalanta di menit ke-87. Christopher Nkunku dilanggar di kotak penalti dan wasit langsung menunjuk titik putih. Atalanta berusaha merespons secepat mungkin di waktu yang sangat mepet. Di sisi lain, Leipzig bertahan sangat tepat hingga membuat Atalanta kesulitan masuk ke kotak penalti.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gasperini Tegaskan Atlanta Bertekad Melaju ke Semifinal Liga EuropaGasperini Tegaskan Atlanta Bertekad Melaju ke Semifinal Liga EuropaGasperini mengatakan keberhasilan menembus semifinal Liga Europa adalah salah satu kunci Atalanta untuk bisa tampil di Eropa musim depan.
Baca lebih lajut »

Jadwal Liga Europa Hari Ini: Barcelona Vs Eintracht FrankfurtJadwal Liga Europa Hari Ini: Barcelona Vs Eintracht FrankfurtJadwal Liga Europa pekan ini menyajikan empat pertandingan leg kedua perempat final salah satunya adalah Barcelona Vs Eintracht Frankfurt.
Baca lebih lajut »

Link Live Streaming Barcelona Vs Eintracht Frankfurt di Liga EuropaLink Live Streaming Barcelona Vs Eintracht Frankfurt di Liga EuropaBarcelona Vs Eintracht Frankfurt akan berduel di laga penentu lolos ke semifinal Liga Europa. Link live streaming-nya bisa dilihat di akhir artikel ini! 😉 UEL Barcelona Frankfurt
Baca lebih lajut »

Jadwal Liga Europa Malam Nanti: Ada Barcelona Vs Eintracht FrankfurtJadwal Liga Europa Malam Nanti: Ada Barcelona Vs Eintracht FrankfurtBarcelona akan mencoba untuk mempertahankan kans meraih trofi malam ini, berikut jadwal lengkap Liga Europa malam dan dini hari nanti! 😉 UEL Barcelona
Baca lebih lajut »

Barcelona vs Frankfurt di Liga Europa, Kata Oliver Glasner Menjelang LagaBarcelona vs Frankfurt di Liga Europa, Kata Oliver Glasner Menjelang LagaPasukan Olivier Glasner harus bisa memenangi laga Barcelona vs Frankfurt di leg kedua perempat final Liga Europa untuk bisa ke semifinal.
Baca lebih lajut »

Atalanta Dihentikan RB Leipzig di Perempat Final Liga Europa. |Republika OnlineAtalanta Dihentikan RB Leipzig di Perempat Final Liga Europa. |Republika OnlineDua gol kemenangan RB Leipzig atas Atalanta diborong Christopher Nkunku.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 03:36:15