Pasangan ganda campuran Indonesia Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati gagal ke final French Open 2022.
Rehan/Lisa mengawali pertandingan dengan cukup gugup. Robin/Selena secara cepat unggul 4-1 atas pasangan Indonesia. Pada perebutan empat poin setelahnya, kedua pasangan bergiliran meraup dua poin sehingga skor berubah 6-6.
Namun, Rehan/Lisa sukses meninggalkan pasangan asal Belanda ranking 19 dunia itu dengan merapu empat poin beruntun. Rehan/Lisa sukses mengamankan interval gim pertama dengan skor 11-8. Selepas jeda, laga tetap berjalan ketat. Rehan/Lisa sempat menjauh 13-9. Tetapi, Robin/Selena mulai memangkas jarak. Kini, kedudukan menjadi 13-12.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut: