Hasil FIBA World Cup 2023: Kalahkan Pantai Gading, Brasil Tembus Babak Kedua

Indonesia Berita Berita

Hasil FIBA World Cup 2023: Kalahkan Pantai Gading, Brasil Tembus Babak Kedua
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 68%

Brasil berhasil memetik kemenangan atas Pantai Gading dengan skor 89-77 dalam babak penyisihan Grup G FIBA World Cup 2023.

Brasil melaju ke babak kedua seusai mengemas lima poin dari tiga pertandingan yang sudah dijalani di fase grup.Pantai Gading memulai laga dengan baik. Mereka dapat meninggalkan Brasil dengan skor 3-0 pada awal kuarter pertama.

Walau demikian, momentum terus berlanjut. Situasi itu membuat Pantai Gading meninggalkan Brasil via skor 25-23.Permainan Brasil pun semakin memukau. Alhasil, mereka dapat meninggalkan Pantai Gading dengan skor 50-46 pada kuarter kedua. Berlanjut ke kuarter ketiga, Brasil semakin menekan. Ini membuat mereka memimpin via skor 65-50 atas Pantai Gading.Pada kuarter keempat, Brasil semakin dominan. Oleh karena itu, mereka memastikan diri memenangi laga kontra Pantai Gading via skor 89-77.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tak Kalah dengan FIBA World Cup 2023, Atmosfir Final DBL 2023 Seri Surabaya Bikin MerindingTak Kalah dengan FIBA World Cup 2023, Atmosfir Final DBL 2023 Seri Surabaya Bikin MerindingFinal DBL 2023 Seri Surabaya berlangsung wah dengan suguhan yang sangat spektakuler.
Baca lebih lajut »

Hasil FIBA World Cup 2023: Pantai Gading Menangi Duel Sengit Lawan IranHasil FIBA World Cup 2023: Pantai Gading Menangi Duel Sengit Lawan IranPantai Gading memetik kemenangan atas Iran dalam babak penyisihan Grrup G FIBA World Cup 2023.
Baca lebih lajut »

FIBA World Cup 2023, Entertainment for EveryoneFIBA World Cup 2023, Entertainment for EveryoneThe 2023 FIBA ​​World Cup is inclusive sports entertainment. Everyone, including people with disabilities, families with children, to spectators from abroad, enjoyed the match together at the Indonesia Arena Stadium.
Baca lebih lajut »

Hasil FIBA World Cup 2023: Sikat Iran, Pantai Gading Buka PeluangHasil FIBA World Cup 2023: Sikat Iran, Pantai Gading Buka PeluangPantai Gading bangkit usai dikalahkan Spanyol. Mereka sukses menekuk Iran pada laga kedua di FIBA World Cup 2023.
Baca lebih lajut »

FIBA World Cup 2023: Pantai Gading Menang Dramatis, Iran Gigit JariFIBA World Cup 2023: Pantai Gading Menang Dramatis, Iran Gigit JariPantai Gading akhirnya meraih kemenangan pertamanya di babak penyisihan Grup G FIBA World Cup 2023. Mereka menang dramatis 71-69 atas Iran.
Baca lebih lajut »

Beragam Permainan Seru Hibur Penonton FIBA World Cup 2023 di Indonesia ArenaBeragam Permainan Seru Hibur Penonton FIBA World Cup 2023 di Indonesia ArenaBanyak hiburan yang tersedia di luar tempat menonton di FIBA World Cup 2023 yang terletak di Indonesia Arena.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 03:27:20