Hasil BRI Liga 1: Tira Persikabo vs Arema FC 1-3, Carlos Fortes Cetak 1 Gol TempoBola
TEMPO.CO, Jakarta - Laga BRI Liga 1, Tira Persikabo vs Arema FC pada pekan ke-33 yang berlangsung Kamis malam, 24 Maret 2022, berakhir dengan skor 1-3. Dalam laga ini keempat gol dicetak pada babak kedua setelah pertandingan berjalan sejam.Kedua tim bertanding sengit di Stadion Kompyang Sujana, Denpasar, Bali, mulai 20:30 WIB. Namun, tidak ada gol tercipta pada babak pertama.Gol yang dinantikan baru terjadi pada menit ke-62 lewat Rizky Dwi Febrianto.
Kemenangan ini sekaligus menyudahi rentetan tiga laga tanpa kemenangan.Bagi Persikabo, hasil ini membuat posisinya untuk sementara tetap di urutan ke-12 dengan 37 poin. Target yang mereka harapkan bisa mendapatkan poin dari laga melawan Arema untuk bisa meningkatkan posisinya di klasemen, gagal diwujudkan.Kompetisi BRI Liga 1 saat ini memasuki dua pekan terakhir. Dua tim sudah dipastikan terdegradasi ke Liga 2, yaitu Persiraja Banda Aceh dan Persela Lamongan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hasil Liga 1: Arema FC Tumbangkan Tira Persikabo 3-1Arema FC berhasil menumbangkan Tira Persikabo di laga pekan ke-33 Liga 1 2021. SIngo Edan menang 3-1
Baca lebih lajut »
BRI Liga 1: Bali United Kian Dekati Gelar Juara, Teco di Ambang SejarahBali United sudah di ambang juara BRI Liga 1 musim 2021-2022. Pelatihnya, Stefano Cugurra, juga berpeluang menorehkan sejarah.
Baca lebih lajut »
BRI Liga 1 Masuki Pekan 33: 2 Berpeluang Juara, 12 Sudah Lolos dari DegradasiKompetisi BRI Liga 1 sudah melewati pekan ke-32. Dua tim berpeluang juara, 12 tim sudah lepas dari ancaman degradasi.
Baca lebih lajut »
Daftar Top Skor BRI Liga 1 Memasuki Pekan 33 dan Assist TerbanyakIlija Spasojevic dari Bali United teratas di daftar top skor sementara dan Taisei Marukawa jadi pemain dengan assist terbanyak BRI Liga 1 sementara.
Baca lebih lajut »
3 Skenario Bali United Juara BRI Liga 1 di Pekan ke-33Bali United tinggal butuh 1 poin lagi untuk menjadi juara BRI Liga 1 2021. Ada tiga skenario yang sudah bisa menjadikan Serdadu Tridatu kampiun di pekan ke-33.
Baca lebih lajut »
BRI Liga 1: Hadapi PSS Sleman, Pelatih Persela Lamongan Siap Main Habis-habisanPersela Lamongan dipastikan terdegradasi dari BRI Liga 1 dan musim depan akan tampil di Liga 2.
Baca lebih lajut »