Hasil bola: Real Madrid, Bayern Munchen, dan Atletico Madrid sama-sama berhasil meraih kemenangan di ajang pramusim International Champions Cup (ICC).
TEMPO.CO, Jakarta - Tiga pertandingan pramusim di arena International Champions Cup 2019 berlangsung pada Rabu pagi, 24 Juli 2019. Real Madrid, Bayern Munchen, dan Atletico Madrid sama-sama berhasil meraih kemenangan.Berikut ringkasannya:Bayern Munchen vs AC Milan 1-0Bayern Munich menekuk AC Milan dengan skor 1-0 di Children's Mercy Park. Gol tunggal di laga itu dicetak Leon Goretzka pada menit ke-45. Ini jadi laga kedua Bayern di ICC setelah sebelumnya menang 3-1 atas Real Madrid.
Dalam adu penalti, hanya satu pemain Atletico yang gagal, yakni Ivan Saponjic, pemain baru yang turun di babak kedua. Sedangkan dari Guadalajara tiga penendang penaltinya gagal.Selanjutnya: Real Madrid vs ArsenalReal Madrid vs Arsenal Real Madrid mengalahkan Arsenal lewat adu penalti dalam pertandingan pramusim internasional Champion Cup 2019 di FedExField, Maryland, Amerika, Rabupagi WIB, 24 Juli 2019. Kedua tim bermain imbang 2-2 hingga pertandingan berakhir.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hasil ICC 2019: Madrid Menang Adu Penalti atas ArsenalReal Madrid mengalahkan Arsenal 3-2 lewat drama adu penalti dalam laga pramusim di turnamen International Champions Cup (ICC) 2019 di Stadion FedEx Field.
Baca lebih lajut »
Real Madrid Vs Arsenal, Pasukan Zidane Menang Adu Penalti di ICC 2019Adu penalti dilakukan setelah Real Madrid dan Arsenal bermain imbang 2-2 selama 90 menit.
Baca lebih lajut »
Bayern Munchen, Real Madrid dan Atletico menang di lanjutan ICC 2019Bayern Munchen memetik hasil positif dengan menang 1-0 atas AC Milan dalam lanjutan International Champions Cup (ICC) 2019.\r\n\r\nPertandingan tersebut digelar ...
Baca lebih lajut »
Arsenal Unggul 2-0 Atas Real Madrid di Babak PertamaArsenal berhasil unggul atas Real Madrid di babak pertama dalam International Champions Cup (ICC).
Baca lebih lajut »
Turnamen Pramusim ICC 2019: Hasil Lengkap, Jadwal, dan KlasemenTurnamen pramusim bertajuk International Champions Cup (ICC) 2019 tengah bergulir. Ini hasil, jadwal, dan klasemennya.
Baca lebih lajut »