Inter Miami dipaksa main imbang oleh Atlanta United dalam duel lanjutan MLS Liga Amerika Serikat 2024. Pertandingan berakhir sama kuat dengan skor 2-2.
Kamis 19 September 2024 pagi WIB, Inter Miami menyambangi Atlanta United di Mercedes-Benz Stadium. Pertandingan berjalan cukup seimbang, Miami cukup kesulitan. Lionel Messi tidak turun sejak menit pertama di pertandingan kali ini. Mungkin karena itulah Atlanta melawan dengan baik, pertandingan pun berlangsung cukup seimbang. Kali ini, Miami membuka keunggulan lebih dahulu lewat gol David Ruiz di menit ke-29. Skor 0-1 lantas bertahan sampai turun minum, akhir 45 menit pertama.
Lionel Messi lantas masuk ke lapangan di menit ke-61, menggantikan Julian Gressel. Miami lantas meningkatkan intensitas serangan, Atalanta United langsung merespons. Menit ke-84, Atlanta membuat kejutan. Serangan cepat dituntaskan Aleksei Miranchuk dengan sempurna. Gol! Skor 2-2.
Liga Amerika Serikat 2024 Inter Miami Atlanta United Lionel Messi
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hasil Atlanta United Vs Inter Miami: Messi di Lapangan, The Herons TertahanKetika Lionel Messi dan Luis Suarez sudah masuk lapangan, Inter Miami justru kebobolan dan harus pasrah tertahan imbang 2-2 di kandang Atlanta United.
Baca lebih lajut »
Atlanta United Vs Inter Miami: Vice City Diimbangi 2-2Inter Miami gagal menjaga keunggulan hingga akhir laga kontra Atlanta United. Gol Aleksei Miranchuk di enam menit akhir bikin skor akhir 2-2.
Baca lebih lajut »
Tidak Mau Kalah dari Cristiano Ronaldo, Lionel Messi Cetak Rekor BaruBintang Inter Miami, Lionel Messi nampaknya tidak mau kalah dari Cristiano Ronaldo dalam urusan mencetak rekor.
Baca lebih lajut »
Santai Dulu Kawan! Suarez Pamer Foto Liburan Bareng MessiPenyerang Inter Miami, Luis Suarez, memamerkan momen saat ia dan keluarganya berlibur bareng keluarga Lionel Messi.
Baca lebih lajut »
Pelatih Inter Miami Ungkap Kapan Messi 'Comeback'Messi telah absen karena cedera ligamen pergelangan kaki sejak final Copa America 2024.
Baca lebih lajut »
Man of the Match Inter Miami vs Cincinnati: Luis SuarezInter Miami dan Cincinnati berduel dalam lanjutan kompetisi MLS, Minggu, 25 Agustus 2024. Pertandingan Liga Amerika Serikat antara Inter Miami vs Cincinnati ini berakhir dengan skor 2-0. Luis Suarez menjadi bintang.
Baca lebih lajut »