Hasil Angkat Besi Olimpiade Tokyo 2021: Windy Cantika Sumbang Medali Pertama Indonesia via tribunnews
Cabor angkat besi menyumbang medali pertama bagi tim Indonesia di Olimpiade Tokyo 2021.Windy Cantika berjaya di angkatan clean & jerk dan hanya tertinggal dari lifter asal China dan India.Pada angkatan clean & jerk, Windy mampu mengangkat beban seberat 103, 108, dan 110 kilogram.
Sedangkan atlet angkat besi China dan India masing masing mengangkat beban terbaik seberat 116 dan 115 kilogram.Ia mampu mengangkat beban seberat 84 kilogram. Sayangnya, ketika ia mencoba mengangkat beban seberat 87 kilogram, Windy gagal melakukannya dengan sukses.Lifter muda Indonesia, Windy Cantika Aisah
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Windy Cantika Sumbang Medali Pertama Indonesia di Tokyo 2020Angkat besi berhasil menyumbangkan medali pertama untuk Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020 WindyCantika
Baca lebih lajut »
Windy Cantika, Mojang Bandung Pembuka Jalan Medali IndonesiaWindy Cantika Aisah lifter 19 tahun asal Bandung sukses menjadi atlet pertama yang merebut medali untuk Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020.
Baca lebih lajut »
Lifter Windy Cantika Sumbang Medali Pertama Bagi IndonesiaLifter Windy Cantika Sumbang Medali Pertama Bagi Indonesia. Windy yang turun di kelas 49kg itu meraih medali perunggu setelah mencatatkan total angkatan 194kg, dengan snatch 84kg dan clean and jerk 110kg.
Baca lebih lajut »
Profil Windy Cantika Aisah, Atlet Angkat Besi Penyumbang Medali Perdana Indonesia di Olimpiade Tokyo - Tribunnews.comWindy Cantika Aisah membuat harum nama Indonesia di cabor angkat besi Olimpiade Tokyo 2021. Windy berhasil meraih peringkat ketiga cabor angkat besi kelas 49 kilogram wanita, Sabtu (24/7/2021).
Baca lebih lajut »