Hashim Djojohadikusumo menjelaskan makan bergizi gratis Prabowo diberikan dua kali yaitu pagi dan siang.
Pemerintah an Presiden Terpilih Prabowo Subianto punya satu program unggulan yakni Makan Bergizi Gratis . Program yang dulunya dikenal sebagai program makan siang gratis ini ternyata tidak hanya diberikan pada siang hari, tetapi juga pada pagi hari.
"Di sini saya mau luruskan ada sebagian masyarakat merasa ini makan siang gratis. Ini bukan makan siang gratis, ini makan gratis dua kali sehari, pagi dan siang," kata Hashim, dalam acara Diskusi Ekonomi bersama Pengusaha Internasional Senior, kata Mulyadi di Menara Kadin, Jakarta, Senin .Hashim menjelaskan, alasan digelontorkannya makanan bergizi gratis sebanyak dua kali ialah karena satu kali pemberian makan gratis dirasa tidak cukup.
"Indonesia konsisten termasuk paling buruk di dunia. Kita 63 dari 70 selalu tidak bergeser," kata dia. Hashim mengatakan, rencana awalnya program ini hanya akan diberikan kepada anak sekolah. Namun seiring dengan persiapannya, program MBG diperluas dengan menyasar anak di rumah dan ibu rumah tangga. Hal ini diharapkan juga dapat membantu mengatasi masalah kekurangan gizi anak Indonesia.Selain itu, ia juga menyakini bahwa program ini akan mendatangkan dampak luar biasa terhadap pengusaha di Indonesia. Uang yang beredar di pemerintah diharapkan dapat mendorong geliat usaha UMKM.
Makan Bergizi Gratis Makan Gratis Prabowo Subianto Masalah Kekurangan Gizi Anak Indonesia Bergizi Presiden Pemerintah Hashim Soal Program Makan Gratis Prabowo Pendidikan Tangga Apbn 2025 Adik Prabowo Prabowo Korea Selatan Hashim S . Djojohadikusumo Menara Kadin Kekurangan Group Hashim Selandia Baru Jakarta Pmk Mulyadi Unggulan Mbg Arsari Group Subianto Gratis Prabowo Makan Bergizi Indonesia Kementerian Kesehatan Diskusi Ekonomi Bersama Kemenko Pembangunan Manusia Dan Kebudayaan Anggaran Pendidikan Singapura
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mengenal Kyushoku Makan Siang Gratis di Jepang, Seperti Program Makan Bergizi Prabowo?Program makan siang gratis di Jepang, kyushoku, sudah dilaksanakan dari 1899 hingga sekarang. Apa yang bisa Indonesia pelajari dari program ini?
Baca lebih lajut »
Soal Makan Gizi Gratis, Hashim: Sudah Digagas Prabowo 18 Tahun LaluBerita Soal Makan Gizi Gratis, Hashim: Sudah Digagas Prabowo 18 Tahun Lalu terbaru hari ini 2024-09-28 17:48:01 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Hashim: Prabowo Bagikan Makan Gratis 2 Kali Sehari, Pagi & SiangProgram Makan Bergizi Gratis (MBG) yang dirancang oleh Presiden Terpilih Prabowo Subianto akan berbeda.
Baca lebih lajut »
Susu Ikan Jadi Alternatif Susu Sapi untuk Program Makan Gratis Prabowo, Pakar Ngomong BeginiSusu Ikan, Apa Benar Jadi Alternatif Susu Sapi untuk Program Makan Gratis?
Baca lebih lajut »
Mampukah Susu Ikan Lengkapi Susu Sapi di Program Makan Gratis Prabowo?Pemerintah Prabowo berencana memproduksi susu ikan untuk lengkapi susu sapi, apakah bisa?
Baca lebih lajut »
Mengenal Susu Ikan, Alternatif Pengganti Susu Sapi di Program Makan Gratis Prabowo-GibranJakarta, tvOnenews.com - Presiden dan Wakil Presiden terpilih Prabowo Subianto Gibran Rakabuming Raka disebut akan menggunakan Susu ikan sebagai alternatif pengganti susu sapi untuk program makan bergizi gratis dan susu gratis.
Baca lebih lajut »