Harus Diganti Tiap 4 Jam, Ini Cara Aman Melepas Masker Kain |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Harus Diganti Tiap 4 Jam, Ini Cara Aman Melepas Masker Kain |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 12 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 8%
  • Publisher: 63%

Masker kain penting dipakai untuk menghindari penularan virus corona.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Tim Pakar Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Prof. Wiku Adisasmito mengingatkan warga untuk mengganti masker kain setelah empat jam memakainya. Baca Juga "Masker kain bagi orang yang sehat maksimal dipakai tiga sampai empat jam, setelah itu harus diganti," katanya dalam acara sosialisasi yang disiarkan langsung melalui akun YouTube resmi Badan Nasional Penanggulangan Bencana , Rabu .

Dia mengajak warga untuk saling mengingatkan mengenai pentingnya mengenakan masker untuk menghindari penularan virus pada orang yang sehat, kurang sehat, atau mengalami gejala serupa infeksi virus corona penyebab Covid-19.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cegah kena corona, cuci masker kain harus seperti pakaian dalamCegah kena corona, cuci masker kain harus seperti pakaian dalamMasker kain saat ini diwajibkan dipakai semua orang ketika ke luar rumah demi agar risiko tertular virus corona baru atau COVID-19 berkurang.\r\n\r\nIngatlah ...
Baca lebih lajut »

Pemkab Buleleng Siapkan Rp1 Miliar untuk Produksi Masker |Republika OnlinePemkab Buleleng Siapkan Rp1 Miliar untuk Produksi Masker |Republika OnlineDana Rp 1 miliar untuk UMKM memproduksi masker kain
Baca lebih lajut »

Masker Gratis dari Warga untuk Relawan Kesehatan |Republika OnlineMasker Gratis dari Warga untuk Relawan Kesehatan |Republika OnlineWarga bergotong royong untuk membuat masker dari kain secara swadaya.
Baca lebih lajut »

Polisi di Spanyol Bagikan Jutaan Masker untuk KomuterPolisi di Spanyol Bagikan Jutaan Masker untuk KomuterPolisi di Spanyol, Senin (13/4) membagi-bagikan jutaan masker kepada komuter sementara negara itu mulai melonggarkan lockdown karena wabah virus corona, dengan mengizinkan sejumlah bisnis untuk berope
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-13 00:38:30