Ada lima cara menjaga kesehatan mental anak yang sangat penting di masa pandemi ini.
Liputan6.com, Jakarta - Hari Anak Nasional yang diperingati di hari ini, Jumat, 23 Juli 2021, masih dalam suasana pandemi Covid-19 dan PPKM di beberapa daerah di Indonesia. Peran orangtua sangat penting dalam mendukung tumbuh kembang anak agar tetap optimal.
"Pandemi mendorong lebih banyak orangtua bekerja dari rumah sehingga menjaga produktivitas sambil mengasuh anak bisa menjadi tantangan tersendiri. Yang terpenting, jaga keseimbangan antara keluarga dengan pekerjaan," terang Fathya. Ia menambahkan, pasangan suami istri bisa berbagi tugas. Tak hanya ibunya, ayahnya juga harus bisa membagi waktu dengan anaknya sehingga hubungan mereka bisa lebih dekat lagi.
"Untuk itu, orangtua perlu mendampingi anak dalam mengelola emosi dengan metode HADIR: Hadapi dengan tenang, Anggap semua perasaannya penting, Dengarkan tanpa distraksi, Ingat untuk bantu menamai emosi anak dan Rembukan opsi, batasan serta solusi masalah," kata Fathya."Meditasi atau memakai masker wajah bersama keluarga bisa menjadi kegiatan menyenangkan di akhir pekan," ucap Fathya.
Setidaknya, ada empat cara cepat untuk mengendalikan emosi. Pertama, atur napas dengan baik lalu minum air putih atau mengubah posisi tubuh. Selanjutnya, ambil jeda untuk mengenali perasaan yang ada dan mencium wewangian yang menyenangkan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sambut Hari Anak Nasional, Galeri Nasional Gelar Tur Virtual AnakRencananya tur ini akan digelar Jumat (23/7/2021) pukul 10.00-11.30 WIB.
Baca lebih lajut »
Galeri Nasional Indonesia Gelar Tur Virtual Saat Hari Anak NasionalGaleri Nasional Indonesia, Direktorat Jenderal Kebudayaan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menggelar tur virtual khusus anak bertepatan pada peringatan Hari Anak Nasional, Jumat (23/7).
Baca lebih lajut »
Hari Ini, Kemag Gelar Tahlil Nasional Bertajuk “Doa untuk Syuhada”Tahlil nasional akan dilaksanakan secara virtual hari ini pukul 19.00 WIB.
Baca lebih lajut »
Hilangkan Budaya Kekerasan pada Anak di Masa PandemiPada masa pandemi, potensi kekerasan terhadap anak kian terbuka, termasuk ancaman tidak terpenuhinya hak anak adat. Budaya kekerasan masih merajalela, perlu ada kerangka hukum dan edukasi untuk menghentikannya. Nusantara AdadiKompas AldoSallis
Baca lebih lajut »
5 Cara Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Anak di Masa Pandemi Covid-19Kasus Covid-19 pada anak membuat orang tua kian waspada. Mereka harus memastikan asupan nutrisi seimbang dan menerapkan protokol kesehatan ketat.
Baca lebih lajut »