Hari AIDS Sedunia: Kenali Gejala Awal HIV yang Mirip Flu

Indonesia Berita Berita

Hari AIDS Sedunia: Kenali Gejala Awal HIV yang Mirip Flu
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 74%

Hari AIDS Sedunia diperingati untuk meningkatkan masyarakat global terkait penyakit AIDS/HIV.

Acquired Immunodeficiency Syndrome adalah penyakit yang menyerang sistem kekebalan tubuh dan membuat penderitanya hilang kemampuan untuk melawan infeksi. AIDS muncul akibat adanya infeksi dari Human Immunodeficiency Virus atau HIV.

Hingga saat ini, obat yang bisa menyembuhkan total penyakit yang ditularkan melalui darah, hubungan seks, jarum suntik, kehamilan, persalinan, hingga air susu ibu ini masih belum ditemukan.Dilansir dari Mayo Clinic, gejala HIV muncul dalam dua hingga enam minggu setelah terinfeksi. Namun, sebagian besar penderita kasus HIV tidak menyadari bahwa mereka terinfeksi karena gejala yang muncul sering kali serupa dengan flu.

Berdasarkan data Kementerian Kesehatan , hingga Juni 2022 terdapat 519.158 orang yang terkonfirmasi mengidap HIV. DKI Jakarta , Jawa Timur , Jawa Barat , Jawa Tengah , dan Papua adalah lima provinsi dengan kasus HIV tertinggi di Indonesia. Disusul Provinsi Bali, Sumatra Utara, Banten, Sulawesi Selatan, dan Kepulauan Riau yang menempati peringkat sepuluh besar.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

30 Twibbon Hari AIDS Sedunia 2022 dan Cara Memakainya30 Twibbon Hari AIDS Sedunia 2022 dan Cara MemakainyaTwibbon Hari AIDS Sedunia 2022 untuk memperingati Hari AIDS Sedunia 1 Desember 2022 yang bertujuan meningkatkan kewaspadaan bahaya penyakit HIV/AIDS.
Baca lebih lajut »

90 Link Download Twibbon Hari AIDS Sedunia 2022 dan Cara Pakainya90 Link Download Twibbon Hari AIDS Sedunia 2022 dan Cara PakainyaHari AIDS sedunia 2022 diperingati setiap tanggal 1 Desember. Untuk merayakannya dapat menggunakan Twibbon. Selengkapnya berikut ini daftar Twibbonnya
Baca lebih lajut »

Hari AIDS Sedunia Disimbolkan Pita Merah, Apa Artinya?Hari AIDS Sedunia Disimbolkan Pita Merah, Apa Artinya?Hari AIDS Sedunia yang diperingati setiap 1 Desember memiliki simbol identik berupa pita merah. Lalu, dari mana asal pita merah itu dan apa makna di baliknya?
Baca lebih lajut »

Hari AIDS Sedunia, Ini Upaya yang Dilakukan Tangani HIVHari AIDS Sedunia, Ini Upaya yang Dilakukan Tangani HIVGuna memperingati Hari AIDS Sedunia 2022, Kementerian Kesehatan memfokuskan pada upaya penanganan kasus HIV pada usia produktif.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-25 19:00:02