Harga Saham BSI (BRIS) Lagi 'Diskon', Saatnya Beli?

Bris Berita

Harga Saham BSI (BRIS) Lagi 'Diskon', Saatnya Beli?
BsiSaham BrisTarget Harga Bris
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 36%
  • Publisher: 74%

PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) memiliki kinerja fundamental yang cukup baik sejak lahir pada tahun 2021 lalu.

- PT Bank Syariah Indonesia Tbk. memiliki kinerja fundamental yang cukup baik sejak lahir pada tahun 2021 lalu. Saham perbankan syariah tersebut direkomendasikan buy/beli dengan target harga/target price hingga Rp3.400.

"Ke depan, menurunnya inflasi tidak hanya memberikan ruang untuk penurunan suku bunga dan prospek pendapatan margin bersih yang lebih baik untuk proyeksi 2025, namun juga menunjukkan prospek kualitas aset yang lebih baik. Kami memulai dengan target harga Rp3.400 berdasarkan estimasi PB 3,0 X pada 2025," tulis kedua analis dalam risetnya.

Rizki lanjut merinci, laba BSI hingga kuartal I/2024 terdorong pula fokus perseroan pada dana murah dan mampu menjaga intermediasi dengan baik. DPK BSI pun tumbuh pesat, yaitu 10,43% secara tahunan mencapai Rp297 triliun yang didominasi oleh dana murah berupa tabungan wadiah dengan persentase mencapai 38%.

Hingga kuartal I/2024, aset BSI mencapai Rp358 triliun tumbuh 14,25% atau tertinggi ke-3 di industri perbankan Tanah Air. Adapun Return On Asset 2,51%, return on equity 18,30%, dan financing to deposit ratio sebesar 83,05%.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Bsi Saham Bris Target Harga Bris Analisa Saham Bris

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Abu Dhabi Islamic Bank Kasih Sinyal Kuat Mau Beli 15% Saham BSI (BRIS)Abu Dhabi Islamic Bank Kasih Sinyal Kuat Mau Beli 15% Saham BSI (BRIS)Abu Dhabi Islamic Bank (ADIB) sedang dalam pembicaraan untuk membeli saham minoritas senilai sekitar US$1,1 miliar di Bank Syariah Indonesia (BRIS).
Baca lebih lajut »

Abu Dhabi Islamic Bank Incar Saham BSI (BRIS), OJK Buka SuaraAbu Dhabi Islamic Bank Incar Saham BSI (BRIS), OJK Buka SuaraOJK buka suara terkait kabar Abu Dhabi Islamic Bank (ADIB) tengah mengincar saham BSI (BRIS) milik BRI (BBRI).
Baca lebih lajut »

Dikabarkan Mau Caplok 15% Saham BSI (BRIS), Ini Profil ADIB BankDikabarkan Mau Caplok 15% Saham BSI (BRIS), Ini Profil ADIB BankAbu Dhabi Islamic Bank (ADIB) PJSC sedang dalam pembicaraan untuk membeli saham minoritas senilai sekitar US$1,1 miliar di bank syariah terbesar di Indonesia,
Baca lebih lajut »

Tersengat Harga Komoditas hingga Rupiah Melemah, Investor Bisa Cermati Saham-Saham IniTersengat Harga Komoditas hingga Rupiah Melemah, Investor Bisa Cermati Saham-Saham IniLaju Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) turun 2,74% pada pekan lalu ke level 7.087 pada akhir perdagangan Jumat, 19 April 2024.
Baca lebih lajut »

Harga Saham Amblas 35,69%, Bursa Pantau Ketat Saham SKRNHarga Saham Amblas 35,69%, Bursa Pantau Ketat Saham SKRNBursa Efek Indonesia (BEI) memantau ketat pergerakan saham PT Superkrane Mitra Utama Tbk. (SKRN).
Baca lebih lajut »

Cari Investor BSI (BRIS), Erick Thohir ke Qatar, Wamen Tiko Ke EropaCari Investor BSI (BRIS), Erick Thohir ke Qatar, Wamen Tiko Ke EropaKementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) masih terus mencari partner strategis untuk perusahaan BUMN, salah satunya PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS).
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-22 12:10:59