Berikut daftar harga pangan per 11 September 2022, harga cabai rawit masih naik, sedangkan untuk harga telur dan ayam turun
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Harga cabai rawit merah dan rawit hijau terpantau masih naik. Sedangkan harga telur saat ini terus turun.
Kemudian cabai rawit hijau naik 0,38 persen jadi Rp52.700 per kg, bawang merah naik 0,14 persen jadi Rp36.450 per kg dan bawang putih naik 0,17 persen jadi Rp28.850 per kg. Selanjutnya harga daging ayam ras turun 0,14 persen jadi Rp34.600 per kg dan telur ayam tetap di Rp.30.750 per kg. Sementara itu, harga minyak goreng curah tetap di Rp14.700 per kg, kemasan merk 1 Rp22.800 per kg dan kemasan merk 2 Rp21.050 per kg.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Harga Emas Pegadaian Hari Ini 11 September 2022, Retro dan UBS Kompak TurunHarga Emas Pegadaian Hari Ini 11 September 2022, Retro dan UBS Kompak Turun: Berikut ini daftar lengkap dan terbaru harga emas Pegadaian, Minggu (11/9/2022).
Baca lebih lajut »
Pasca Kenaikan Harga BBM Bersubsidi Sejumlah Barang termasuk Semen di Papua Naik Hingga 30 PersenHarga semen di Pusat Ibu Kota Kabupaten Jayawijaya, Provinsi Papua naik menjadi Rp650.000 per sak atau harga bahan bakar minyak (BBM) yang naik September 2022
Baca lebih lajut »
Tegaskan Tarif Ojol Naik 11 September, Menhub: Jam 00.00Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menegaskan tarif ojek online (ojol) akan naik per 11 September besok.
Baca lebih lajut »
Harga BBM Naik, Mentan: Kita Antisipasi Ketersediaan Pangan | merdeka.comMantan Gubernur Sulsel dua periode ini mengaku perubahan iklilm menjadi tantangan Kementerian Pertanian terkait ketersediaan pangan. Meski demikian, kata Syahrul, Kementan sudah punya program booster yakni menyiapkan kantong-kantong produksi.
Baca lebih lajut »
Gara-gara Harga BBM Melonjak, Tarif Ojek Online Naik Mulai Hari Ini - Pikiran-Rakyat.comTarif ojek online naik mulai Sabtu hari ini, 10 September 2022. Imbas dari kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM).
Baca lebih lajut »