Harga Murah, Realme Watch S2 Bawa Fitur AI ChatGPT dan Layar AMOLED

Realme Watch Berita

Harga Murah, Realme Watch S2 Bawa Fitur AI ChatGPT dan Layar AMOLED
RealmeSmartwatchMurah
  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 42%
  • Publisher: 53%

Realme Watch S2 dibanderol dengan harga terjangkau.

Saat debut di India, harga Realme Watch S2 hanya 4.499 rupee atau Rp 875 ribu. Meski murah, smartwatch ini sudah dibekali sertifikasi IP68, layar AMOLED, dan AI GPT.

Sebagai informasi, Realme Watch S2 meluncur bersama Realme 13 Pro series. Perusahaan mengklaim bahwa Watch S2 adalah jam tangan pintar pertama di kelas harganya yang membawa Mereka merilis Realme Watch S2 dengan tagline"Wear Your AI". Smartwatch mengemas Super AI Engine untuk perintah suara dan pertanyaan berbasis teks melalui aplikasi Realme Link.Itu didukung oleh ChatGPT 3.5, yang dikenal sebagai AI Personal Assistant. Perangkat juga mempunyai Face Engine yang menghasilkan tampilan jam dipersonalisasi menggunakan teknologi AI text-to-image.

Perusahaan mengklaim, smartwatch menawarkan daya tahan 20 hari berkat baterai 380 mAh. Baja anti karat yang diberi nama"Advanced Stainless Steel" dan sertifikasi IP68 diklaim tahan air dan debu dengan teknologi perlindungan canggih. Midnight Black atau Ocean Silver bersama strap silikon dibanderol 4.499 rupee atau Rp 875 ribu. Realme Watch S2 model kelas atas yaitu Metallic Grey dijual dengan harga 5.299 rupee atau Rp 1,03 juta.Belum diketahui terkait ketersediaan secara internasional termasuk ke Indonesia. Mengingat Realme watch generasi pertama pernah dipasarkan ke Indonesia, cukup menarik bila Realme Watch S2 ikut menyusul ke Tanah Air.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

suaradotcom /  🏆 28. in İD

Realme Smartwatch Murah Fitur AI

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Harga Realme C67 dan Note 50 bikin KagetHarga Realme C67 dan Note 50 bikin KagetHarga Realme C67 turun Rp100 ribu dan Realme Note 50 mendapat potongan harga sebesar Rp50 ribu.
Baca lebih lajut »

HP Murah Vivo Y18i Bawa Visual Ciamik, Harga Murah Cuma Rp 1 Jutaan!HP Murah Vivo Y18i Bawa Visual Ciamik, Harga Murah Cuma Rp 1 Jutaan!HP murah Vivo ini membawa layar ciamik serta deretan spesifikasi apik dengan harga jual Rp 1 jutaan.
Baca lebih lajut »

Jelang Peluncuran realme 13 Pro Series 5G, Model realme 12 5G Turun HargaJelang Peluncuran realme 13 Pro Series 5G, Model realme 12 5G Turun Hargarealme 12 5G (8GB+8GB*|256GB) kini bisa didapatkan dengan harga spesial.
Baca lebih lajut »

Satgas Supervisi Harga Tiket Angkutan Penerbangan Nasional Targetkan Harga Tiket Pesawat Lebih Murah Sebelum Oktober 2024Satgas Supervisi Harga Tiket Angkutan Penerbangan Nasional Targetkan Harga Tiket Pesawat Lebih Murah Sebelum Oktober 2024Menparekraf Sandiaga Uno mengatakan bahwa berdasarkan kalkulasi, harga tiket pesawat domestik bisa ditekan 10 persen lebih murah dengan mengendalikan sejumlah komponen biaya.
Baca lebih lajut »

Realme 13 Pro Series Resmi Debut, Padukan Kamera Hyperimage Plus dan Snapdragon 7s Gen 2Realme 13 Pro Series Resmi Debut, Padukan Kamera Hyperimage Plus dan Snapdragon 7s Gen 2Realme mengklaim Realme 13 Pro Series meluncur dengan keunggulan di sektor fotografi.
Baca lebih lajut »

Lawan Berat di Kelas Menengah? Intip Bocoran Spesifikasi Realme 13 Pro SeriesLawan Berat di Kelas Menengah? Intip Bocoran Spesifikasi Realme 13 Pro SeriesBeberapa bocoran spesifikasi Realme 13 Pro dan Realme 13 Pro Plus.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-23 23:10:31