Harga emas Antam mulai bergerak di atas sejuta rupiah pada 28 Agustus 2020.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Harga emas Antam dirilis Rp 1.028.000 per gram pada perdagangan Senin ini. Angka ini tidak mengalami perubahan dibanding perdagangan Sabtu kemarin lusa.
Sementara harga buyback dipatok naik tipis, Rp 1.000, menjadi Rp 927.000 per gram. Harga jual dan harga buyback yang ditampilkan dalam berita ini merupakan harga resmi di Butik Emas Logam Mulia Pulo Gadung Jakarta, dikutip dari situs resminya. Namun perlu dipahami bahwa bila Anda berminat berinvestasi emas, niatkan untuk jangka panjang. Karena emas memiliki selisih harga jual dan buyback yang cukup tinggi. Seperti pada hari ini, ada selisih Rp 101.000 per gram antara harga jual dan harga beli kembalinya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Naik Lagi, Harga Emas Hari Ini di Level Rp1.028.000Pada perdagangan hari ini logam mulia berada di level Rp1.028.000 per gram. Angka tersebut naik Rp12.000 jika dibandingkan...
Baca lebih lajut »
Harga Emas Hari Ini 3 Agustus, Macet di Rp1,028 Juta per GramHarga emas Antam macet di Rp1,028 juta per gram pada awal pekan ini. Tapi emas diperkirakan masih akan melanjutkan penguatan karena virus corona.
Baca lebih lajut »
Paling Mahal Dalam Sejarah, Hargs Emas Antam Rp 1.028.000 per GramHarga emas yang dijual oleh PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau emas Antam kembali cetak rekor
Baca lebih lajut »
Kiat Cari Untung Investasi Kala Emas Antam Tembus Rp1 JutaSejumlah cara bisa dimanfaatkan investor untuk mendapatkan keuntungan investasi dari kenaikan harga emas Antam hingga Rp1 juta. Berikut tipsnya.
Baca lebih lajut »