Hari Ayam dan Telur Nasional semestinya jadi momentum memperkuat pengaturan suplai di hulu sekaligus mendongkrak permintaan di tingkat konsumen. Aturan soal harga acuan belum efektif mendongkrak harga di peternak. Ekonomi AdadiKompas
Warga berbelanja kebutuhan pokok di Pasar Sei Sikambing, Medan, Sumatera Utara, Selasa . Harga kebutuhan pokok, khususnya daging ayam ras, telur, dan cabai merah, naik di Medan. Inflasi di Sumut mencapai 5,61 persen secara tahunan hingga Juni.
JAKARTA, KOMPAS — Kenaikan harga acuan pembelian dinilai belum cukup untuk menstabilkan harga jual ayam pedaging di tingkat peternak. Tak hanya harga jual yang rendah, peternak juga sedang tertekan oleh peningkatan harga bahan bakar minyak atau BBM. Ketua Umum Pengurus Pusat Perhimpunan Insan Perunggasan Rakyat Indonesia Singgih Januratmoko berpendapat, tekanan harga jual rendah dan modal tinggi menyelimuti Hari Ayam dan Telur Nasional yang diperingati setiap tanggal 15 Oktober. ”Kenaikan harga BBM membuat ongkos angkut pakan peternak naik 30 persen. Di sisi lain, harga jual peternak berkisar Rp 12.000–Rp 15.000 per kilogram,” katanya saat dihubungi pada Jumat .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Top 3 Berita Hari Ini: Kalender 2023, Simak Hari Libur Nasional dan Cuti BersamaTop 3 Berita Hari Ini, hari libur nasional dan cuti bersama 2023, istri Ridwan Kamil raih gelar doktor dan Ibu Ibukota Awards 2022.
Baca lebih lajut »
Hari Ini Hari Tanpa Bra Sedunia, Apakah Tidak Pakai BH Bikin Payudara Melorot?Menurut penjelasan Dr Sherry Ross, penulis buku She-ology, tak memakai bra bisa jadi salah satu faktor penyebab payudara kendur. Pasalnya, jaringan payudara...
Baca lebih lajut »
Siap-Siap! Prakiraan Cuaca Boyolali Hari Ini Hujan Ringan Mulai Pukul 13.00 WIBPrakiraan cuaca Boyolali hari ini, Jumat (14/10/2022), diprediksi berawan, kemudian hujan pada siang hari.
Baca lebih lajut »
Pemkab Tangerang Kaji Aturan Baju Adat untuk Seragam Sekolah SD hingga SMAMeski begitu, penetapan aturan atau Perbup tentang pakaian seragam sekolah bagi peserta didik di kabupaten Tangerang tidak akan cepat ditetapkan.
Baca lebih lajut »