Novy Rock vokalis band Voodoo, berharap Presiden Joko Widodo yang akan dilantik pada Minggu (20/10), dapat menuntaskan rencana kerja dan menyelesaikan masalah ...
Jakarta - Novy Rock vokalis band Voodoo, berharap Presiden Joko Widodo yang akan dilantik pada Minggu , dapat menuntaskan rencana kerja dan menyelesaikan masalah bangsa pada periode pemerintahan yang kedua.
Ia juga menitip pesan agar Jokowi dapat memajukan industri musik nasional dengan membangun ekosistem industri kreatif yang berkualitas. "Semoga setelah pelantikan Presiden Jokowi, Indonesia mempunyai harapan baru karena beliau sudah menjabat sebelumnya. Semoga lima tahun ke depan bisa jadi penyelesaian beliau atas tugas yang belum diselesaikan di tahun sebelumnya," ungkap Novy saat ditemui usai beraksi di konser Musik Untuk Republik, Cibubur, Jakarta, Sabtu.
"Mudah-mudahan di televisi kita makin banyak acara musik yang bisa mengedukasi. Karena sekarang menurut saya hampir tidak ada acara musik yang berkualitas. Dengan adanya Badan Ekonomi Kreatif , bisa semakin maju dan semakin banyak klinik musik di berbagai daerah," tuturnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tujuh Sosok Kandidat Menteri Ekonomi Versi Para EkonomPara ekonom umumnya berharap Jokowi memilih menteri-menteri ekonomi yang kompeten dan berkualitas untuk mengawal perekonomian...
Baca lebih lajut »
Musisi Penampil Bantah 'Musik untuk Republik' Didanai PemerintahSejumlah musisi yang tampil dalam konser 'Musik Untuk Republik' memastikan bahwa acara tersebut tidak didanai pemerintah. konserMusikuntukRepublik
Baca lebih lajut »
Mohon Maaf Saya Ganggu Tengah MalamLima tahun kerja dirasakan Jokowi begitu cepat. Acara perpisahan itu dikemas santai sambil makan dan diiringi alunan musik.
Baca lebih lajut »
Saat Jokowi dan Jusuf Kalla Berkokok Menirukan Suara AyamJokowi dan Kalla tak segan untuk ikut bernyanyi dan berinteraksi dengan musisi Endah Laras yang tampil dalam acara tersebut.
Baca lebih lajut »
Pelantikan Presiden: Lalu-lintas Dialihkan, Lokasi Penting Ini Dijaga Superketat, Berlebihan? - Peristiwa - www.indonesiana.idPengamanan ketat tersebut, menurut Kepala Kepolisian Republk Indonesia Jenderal Tito Karnavian untuk mengantisipasi aksi unjuk rasa yang kemungkinan akan terjadi saat acara pelantikan Jokowi - Ma'ruf Amin digelar.
Baca lebih lajut »