Sambaran petir di tengah hujan lebat menewaskan hampir 70 orang dan melukai banyak orang di India.
New Delhi - Sambaran petir di tengah hujan lebat menewaskan hampir 70 orang dan melukai banyak orang di tiga negara bagian India, yakni di Uttar Pradesh, Rajasthan, dan Madhya Pradesh, dalam 24 jam terakhir, kata pejabat pemerintah setempat, Senin.
Korban tewas di Uttar Pradesh pada Senin bertambah menjadi 42 orang, sementara tujuh korban tewas lainnya berada di Madhya Pradesh dan sedikitnya 20 orang menjadi korban jiwa di Rajasthan pada Minggu , menurut laporan media. Pejabat Uttar Pradesh Disaster Control Room di Ibu Kota Lucknow melalui telepon mengonfirmasi bahwa 42 korban tewas berasal dari 17 distrik di Uttar Pradesh.
Perdana Menteri Narendra Modi menuliskan di Twitter, "Banyak orang kehilangan nyawa akibat sambaran petir di sejumlah daerah di Rajasthan. Ini sangat menyedihkan. Saya menyampaikan belasungkawa yang mendalam bagi keluarga korban."Sumber: Xinhua
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
UE Capai Target 70% Vaksinasi untuk Orang DewasaSemua vaksin, kecuali dari Johnson & Johnson, memerlukan dua dosis untuk mencapai kemanjuran penuh. Uni Eropa adalah rumah bagi sekitar 366 juta orang dewasa.
Baca lebih lajut »
UE Capai Target 70% Vaksinasi Covid-19 untuk Orang DewasaUni Eropa (UE) telah mencapai target penyuntikan vaksin virus corona yang cukup untuk mencakup 70% populasi orang dewasa
Baca lebih lajut »
Bio Farma: 70,4 Juta Vaksin Covid-19 Telah Didistribusi ke Seluruh IndonesiaSeluruhnya adalah untuk program vaksinasi pemerintah yang diberikan secara gratis.
Baca lebih lajut »
70,4 Juta Vaksin Gratis Covid-19 Rampung Disebar ke Seluruh WilayahPemerintah melalui Bio Farma sudah menyalurkan sebanyak 70,4 juta dosis vaksin Covid-19 ke seluruh Indonesia hingga Minggu, 11 Juli 2021.
Baca lebih lajut »
70,4 Juta Vaksin Gratis Covid-19 Telah Didistribusikan ke Seluruh IndonesiaPer 11 Juli 2021, sekitar 51,2 juta vaksin covid-19 telah disuntikkan kepada masyarakat, dengan rincian 36,2 juta orang untuk dosis pertama dan 15 juta orang untuk dosis kedua.
Baca lebih lajut »
PPKM Darurat, Volume Lalu Lintas Jalan Tol Turun 70 PersenAsosiasi Jalan Tol Indonesia (ATI) mendukung pelaksanaan PPKM Darurat dan pengetatan PPKM Mikro di berbagai wilayah yang turut berdampak pada volume lalu lintas...
Baca lebih lajut »