Hadapi Jadwal Padat di Piala AFF 2020,Timnas Indonesia Tambah Latihan di Hotel

Indonesia Berita Berita

Hadapi Jadwal Padat di Piala AFF 2020,Timnas Indonesia Tambah Latihan di Hotel
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 83%

Timnas Indonesia mematangkan persiapan di Piala AFF 2020 dengan menggelar latihan keras baik di lapangan maupun hotel.

Liputan6.com, Jakarta Timnas Indonesia benar-benar digembleng fisik dan mental jelang menghadapi laga pertama Piala AFF 2020 di Singapura pada Kamis besok. Skuat Garuda tak hanya berlatih di lapangan.

BACA JUGA: Piala AFF 2020/2021: Jadwal Bentrok Semakin Dekat, Timnas Indonesia Berlatih di Hotel BACA JUGA: Hasil Lengkap Pertandingan Piala AFF 2020 BACA JUGA: Piala AFF 2020 Indonesia Vs Kamboja: Ezra Walian Bidik 3 Poin Perdana Baca Juga "Latihan ini sebenarnya sebagai dasar penguatan untuk pemain. Ini merupakan bentuk variasi dari latihan yang diberikan kepada pemain," kata Sang-gyu seperti dikutip laman PSSI.

Berita video highlights laga Kamboja, tim lawan pertama Timnas Indonesia, saat dikalahkan Malaysia 1-3 di Grup B Piala AFF 2020, Senin sore hari WIB.Pelatih asal Korea Selatan tersebut menambahkan bahwa jadwal Indonesia di Piala AFF 2020 ini berdekatan tanggal mainnya, jadi perlu recovery yang baik agar pemain tetap bugar dan selalu fit.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

2 Pemain Timnas Malaysia di Piala AFF 2020/21 Positif COVID-192 Pemain Timnas Malaysia di Piala AFF 2020/21 Positif COVID-19Timnas Malaysia akan berhadapan dengan timnas Indonesia di Piala AFF 2020, 19 Desember 2021.
Baca lebih lajut »

Piala AFF 2020: Timnas Singapura Belum Puas usai Cukur MyanmarPiala AFF 2020: Timnas Singapura Belum Puas usai Cukur MyanmarTimnas Singapura mengawali Piala AFF 2020 dengan mencukur Myanmar, 3-0. Meski menang telak, skuad asuhan Tatsuma Yoshida diminta meningkatkan kualitas. Timnas Singapura...
Baca lebih lajut »

Piala AFF 2020: Pemain Timnas Indonesia Diminta Tampil Eksplosif Selama 90 MenitPiala AFF 2020: Pemain Timnas Indonesia Diminta Tampil Eksplosif Selama 90 MenitPelatih fisik Timnas Indonesia Shin Sang-gyu menginginkan agar para pemainnya tampil eksplosif selama 90 menit saat mengarungi Piala AFF 2020.
Baca lebih lajut »

Piala AFF 2020: Timnas Indonesia Siapkan Taktik dan Strategi Lawan KambojaPiala AFF 2020: Timnas Indonesia Siapkan Taktik dan Strategi Lawan KambojaPelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong terus memberikan materi menjelang laga pertama AFF 2020 melawan Kamboja.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 04:12:28