Tim hukum TKN Jokowi-Ma'ruf akan dipimpin oleh Yusril Ihza Mahendra.
Jakarta, Beritasatu.com - Tim Kampanye Nasional pasangan Joko Widodo-Ma'ruf Amin telah menyiapkan dan menyusun tim hukum untuk menghadapi gugatan sengketa hasil pemilihan presiden di Mahkamah Konstitusi . Tim hukum ini dipimpin oleh Ketua Umum Partai Bulan Bintang Yusril Ihza Mahendra.
"Tim hukum 01 akan dipimpin oleh Yusril Ihza Mahendra sebagai ketua tim. Kemudian, wakil ketua ada Trimedya Pandjaitan yang merupakan ketua bidang hukum DPP PDI-P, lalu saya sendiri, kemudian Teguh Samudra, dan Luhut Pangaribuan," ujar Wakil Ketua TKN Arsul Sani di Rumah Cemara, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis .
Arsul mengatakan anggota tim hukum ini berasal dari partai koalisi dan relawan Jokowi-Ma'ruf yang mempunyai kompetensi dalam bidang hukum dan kepemiluan. Selain itu, kata dia, tim hukum ini didukung oleh advokat profesional. "Sengketa pemohonnya adalah paslon 02 dan sebagai termohon adalah KPU dan kami sebagai pihak terkait. Dalam rangka itu, TKN siapkan tim hukum terdiri dari para advokat senior, ahli hukum, dan ahli kepemiluan," ungkap Arsul.Tri Medya Pandjaitan, Arsul Sani, Teguh Samudra, Luhut PangaribuanArteria Dahlan, Hermawi Taslim, Harul Rajagukguk, Hafsan Thahir, Muslim Jaya Butar Butar, Muhammad Nur Aziz, Dini Purwono.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
TKN dan BPN Persiapkan Tim Pengacara untuk Hadapi Gugatan Sengketa Pilpres 2019 - Tribunnews.comInilah tim kuasa hukum yang dibawa oleh TKN dan BPN untuk menghadapi gugatan sengketa Pilpres 2019 yang diajukan pada Kamis (23/5/2019).
Baca lebih lajut »
TKN bentuk tim hukum hadapi gugatan sengketa pemilu 2019 di MKTim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma&39;ruf Amin membentuk tim hukum guna menghadapi gugatan sengketa hasil pemilu dari pasangan capres-cawapres ...
Baca lebih lajut »
TKN Siap Hadapi Gugatan di Mahkamah KonstitusiWakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin, Arsul Sani mengatakan TKN siap menghadapi gugatan di Mahkamah Konstitusi terhadap hasil pemilihan umum yang ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU).
Baca lebih lajut »
Otto Hasibuan Pimpin Tim Kuasa Hukum Prabowo-Sandi Ajukan Gugatan ke MKPrabowo-Sandiaga sudah membentuk tim kuasa hukum untuk mengajukan gugatan ke MK. Tim kuasa hukum akan dipimpin oleh Otto Hasibuan dan Ahmad Sufmi Dasco.
Baca lebih lajut »
BPN: tim hukum masih persiapkan gugatan ke MKJuru bicara Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi, Andre Rosiade mengatakan tim hukum masih rapat untuk mempersiapkan gugatan hasil Pemilu Presiden ...
Baca lebih lajut »
Profil 5 Anggota Tim Hukum Prabowo - Sandi untuk Gugat Hasil Pilpres ke MKAda 5 anggota tim hukum yang akan perjuangkan gugatan Prabowo-Sandiaga di Mahkamah Konstitusi.
Baca lebih lajut »
Gugat Hasil Pilpres ke MK, Ini Nama-Nama dalam Tim Hukum PrabowoTim hukum gugatan BPN Prabowo-Sandi ke MK akan dipimpin oleh Rikrik Rizkiyana.
Baca lebih lajut »
Tanggapi Andi Arief, TKN Yakin People Power Tak Terjadi di Era JokowiTim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-Ma'ruf menyebut people power tak akan terjadi di pemerintahan yang demokratis.
Baca lebih lajut »
KPU Siapkan Enam Tim Pengacara Hadapi Sengketa Hasil PemiluKPU menyiapkan enam tim pengacara untuk sengkete pilpres dan pileg. Pemilu2019 republika
Baca lebih lajut »
Tim Bulutangkis Indonesia Hadapi Inggris di Laga PerdanaIndonesia akan meladeni Inggris di babak kualifikasi Grup 1 B pada pukul 10.00 WIB.
Baca lebih lajut »
Tim Piala Sudirman Denmark Tanpa Beban Hadapi IndonesiaDenmark akan menghadapi Indonesia dalam lanjutan babak penyisihan grup Piala Sudirman 2019. Meski tanpa beberapa pemain...
Baca lebih lajut »