H+6 Lebaran, 12.700 Penumpang Berangkat dari Stasiun Pasar Senen
Bisnis.com, JAKARTA - PT Kereta Api Jakarta Daop 1 Jakarta mencatat jumlah penumpang kereta api yang berangkat dari Stasiun Pasar Senen masih cukup tinggi pada hari ini, Minggu . Terdapat 29 Kereta Api yang beroperasi, tiga KA di antaranya merupakan KA tambahan.
Eva menambahkan relasi yang banyak dipilih penumpang antara lain tujuan Yogyakarta, Solo, Kutoarjo, Purwokerto, Kebumen, Tegal, Semarang, Surabaya, Malang, Cirebon, dan Bandung. Dia juga mengimbau bagi penumpang yang masing ingin mudik pascalebaran untuk segera mengecek ketersediaan tiket. Berdasarkan pantauan Bisnis, situasi Pasar Senen masih padat penumpang pada H+ 6 Lebaran 2022. Kursi tunggu penumpang pun hampir seluruhnya penuh.
Calon penumpang yang berangkat dari Stasiun Pasar Senen memang tak kalah banyak dari penumpang yang tiba. Meskipun angkanya lebih tinggi volume kedatangan yakni 15.200 di Stasiun Pasar Senen.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sabtu 7 Mei Diprediksi Puncak Arus Balik Pemudik di Stasiun Pasar Senen JakartaRibuan warga yang kembali ke Jakarta, mulai terlihat memadati Stasiun Pasar Senen sejak Jumat (06/05) malam.
Baca lebih lajut »
4.300 Pemudik Datang Kembali ke Jakarta Lewat Stasiun Pasar Senen : Okezone MegapolitanKepala Humas PT KAI Daop 1 Eva Chairunisa mengatakan untuk jumlah penumpang datang saja hari ini tercatat 4300 orang - Megapolitan - Okezone Megapolitan
Baca lebih lajut »
Puncak Arus Balik Diprediksi Hari Ini, Begini Kondisi di Stasiun Pasar Senen | Kabar24 - Bisnis.comSekitar 40.900 penumpang diperkirakan turun di area Daop 1 Jakarta saat puncak arus balik Lebaran 2022 yang diprediksi terjadi hari ini, Minggu, 8 Mei 2022.
Baca lebih lajut »
DKI kemarin, revitalisasi Pasar Gembrong hingga Piala Dunia di JISSejumlah berita menarik di Jakarta pada Jumat (6/5) di antaranya terkait revitalisasi permukiman warga di Pasar Gembrong hingga final Piala Dunia layak di ...
Baca lebih lajut »