Gus Syauqi: Visi dan Misi Jokowi-KH Ma’ruf Amin Tak Berubah

Indonesia Berita Berita

Gus Syauqi: Visi dan Misi Jokowi-KH Ma’ruf Amin Tak Berubah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 59%

Ketua DPP PKB Syauqi Ma'ruf Amin membenarkan ada upaya dari pihak-pihak yang mencoba melakukan framing bahwa KH Ma’ruf Amin sudah tidak sevisi dengan Joko Widodo. JokoWidodo-Ma'rufAmin

JAKARTA

"Kami melihat ada upaya menggiring, seolah-seolah antara Presiden Jokowi dan wapres terpilih sudah mulai tidak sejalan lagi dan dikesankan bertolak belakang antara satu dengan lainnya," ujar Gus Syauqi, Minggu .Ketua Dewan Pembina Master C19 itu mengungkapkan, Kiai Ma’ruf dan Jokowi saat ini tetap sejalan dan justru makin mantap untuk menjadikan Indonesia lebih maju.

Artinya, kata Gus Syauqi, pernyataan yang dimaksud oleh Kiai Ma’ruf selaku ketua umum MUI ialah mendorong RUU KUHP dapat disahkan oleh DPR periode 2014-2019 dengan catatan dan tetap memperhatikan beberapa hal sebelum RUU ini disahkan. "Kami mengajak seluruh stakeholder bangsa Indonesia, untuk berpikir jernih dan tidak terjebak framing-framing yang menginginkan kita menjadi terkotak-kotak karena salah dalam penilaian," tegasnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

700 Personel Amankan Kunjungan Maruf Amin ke Rapat PBNU700 Personel Amankan Kunjungan Maruf Amin ke Rapat PBNU707 personil Polres Purwakarta diterjunkan untuk mengamankan kunjungan Ma'ruf Amin
Baca lebih lajut »

Maruf Amin Optimistis Indonesia Jadi Negara Berdaulat PanganMaruf Amin Optimistis Indonesia Jadi Negara Berdaulat PanganAda empat unsur konkret yang akan menjadikan Indonesia berdaulat pangan.
Baca lebih lajut »

RUU KUHP Tuai Polemik, KH Ma'ruf Amin: Selesaikan Sesuai KonstitusiRUU KUHP Tuai Polemik, KH Ma'ruf Amin: Selesaikan Sesuai KonstitusiWapres terpilih KH Ma'ruf Amin meminta semua pihak mengedepankan aturan yang berlaku terkait polemik RUU Kitab Undang-Undang...
Baca lebih lajut »

Ma'ruf Amin Usul Pihak Kontra RKUHP Gugat ke MKMa'ruf Amin Usul Pihak Kontra RKUHP Gugat ke MKMa'ruf Amin meminta kalangan yang kontra RKUHP bisa menempuh jalur protes yang sesuai dengan ketentuan hukum negara, salah satunya lewat judicial review di MK.
Baca lebih lajut »

Ma'ruf Amin Dukung RUU Pesantren Agar Pendidikan BerkualitasMa'ruf Amin Dukung RUU Pesantren Agar Pendidikan BerkualitasWakil presiden terpilih periode 2019-2024 sekaligus Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Ma'ruf Amin mendukung agar RUU Pesantren segera disahkan.
Baca lebih lajut »

Ma'ruf Amin Akui Fatwa Haram MUI Tak Cukup Cegah KarhutlaMa'ruf Amin Akui Fatwa Haram MUI Tak Cukup Cegah KarhutlaMa'ruf Amin menilai fatwa haram tidak cukup mencegah terjadinya karhutla dan mendorong penegakan hukum yang lebih tegas.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-25 10:41:14