Presiden Jokowi baru saja berkunjung ke Ponpes Ora Aji di kawasan Sleman yang diasuh Gus Miftah. Ia mengungkapkan rencana Jokowi setelah lengser 20 Oktober mendatang
Dia memastikan Jokowi tidak akan menjadi Dewan Pertimbangan Presiden seperti yang ramai diperbincangkan beberapa waktu terakhir.Diungkapkan Gus Miftah , Jokowi mengaku hanya akan kembali ke Solo untuk beristirahat beberapa waktu setelah tak lagi menjabat sebagai Presiden pada 20 Oktober 2024 mendatang.
Sebelumnya, Jokowi tidak memberikan keterangan kepada media dalam kunjungannya ke Ponpes Ora Aji. Dia hanya datang tak lebih dari satu jam dan menyempatkan menyapa warga beberapa saat.Gus Miftah menjelaskan Jokowi menghadiri acara 'Multaqo Presiden dan Ulama'. Setidaknya ada 50 orang kyai muda se-Jawa yang hadir di sana.
Jokowi Tidur Lengser Ponpes Ora Aji
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Presiden Jokowi Kunjungi Ponpes Ora Aji Gus Miftah di SlemanPresiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri rangkaian acara Harlah ke-12 Ponpes Ora Aji milik Miftah Maulana Habiburrahman alias Gus Miftah. Jokowi hadir dalam acara 'Multaqo Presiden dan Ulama Muda' dan disambut antusias oleh masyarakat sekitar.
Baca lebih lajut »
Hadiri Harlah ke-12 Ponpes Gus Miftah, Presiden Jokowi Bertemu 50 Ulama Muda Pilihan se-JawaBerita Hadiri Harlah ke-12 Ponpes Gus Miftah, Presiden Jokowi Bertemu 50 Ulama Muda Pilihan se-Jawa terbaru hari ini 2024-09-19 13:25:01 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Disanjung Gus Miftah saat Berkunjung ke Ponpes Ora Aji, Jokowi Sebut Dia Bukan Siapa-siapaGus Miftah yang ditemui usai acara mengaku rencana kunjungan Jokowi ke ponpesnya sudah cukup lama dibicarakan. Tepatnya sejak bulan ramadan kemarin.
Baca lebih lajut »
Gus Miftah Ungkap Rencana Jokowi Usai Lengser: Tidur 2 MingguPresiden Jokowi akan istirahat dua minggu di Solo setelah lengser pada 20 Oktober 2024. Dia juga berencana berkeliling menjumpai masyarakat.
Baca lebih lajut »
Gus Men Bersyukur Presiden Jokowi Terbitkan Perpres Penguatan Moderasi Beragama: Optimis Akan Diteruskan oleh Prabowo SubiantoBerita Gus Men Bersyukur Presiden Jokowi Terbitkan Perpres Penguatan Moderasi Beragama: Optimis Akan Diteruskan oleh Prabowo Subianto terbaru hari ini 2024-08-30 16:33:04 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
5 Pernyataan Gus Ipul Usai Dilantik Presiden Jokowi Jadi Mensos Gantikan RismaPresiden Joko Widodo atau Jokowi melantik Sekretaris Jenderal Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (Sekjen PBNU) Saifullah Yusuf atau Gus Ipul sebagai Menteri Sosial (Mensos) di Istana Negara Jakarta, Rabu (11/9/2024).
Baca lebih lajut »