Gubernur Pantau Kerusakan Jalan Pakai Aplikasi Jalan Cantik

Indonesia Berita Berita

Gubernur Pantau Kerusakan Jalan Pakai Aplikasi Jalan Cantik
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 51%

RADARSEMARANG.ID, SEMARANG – Gubernur Jateng Ganjar Pranowo beserta SKPD terkait berhasil menjaga jalan provinsi tetap dalam kondisi baik dan mulus. Terutama melalui aplikasi Jalan Cantik dapat memantau kondisi jalan di seluruh Jateng, baik jalan nasional, jalan provinsi, maupun jalan kabupaten/kota. Terbukti berdasarkan catatan Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Cipta Karya (DPUBMCK) Provinsi Jateng per […]

RADARSEMARANG.ID, SEMARANG – Gubernur Jateng Ganjar Pranowo beserta SKPD terkait berhasil menjaga jalan provinsi tetap dalam kondisi baik dan mulus. Terutama melalui aplikasi Jalan Cantik dapat memantau kondisi jalan di seluruh Jateng, baik jalan nasional, jalan provinsi, maupun jalan kabupaten/kota.

Terbukti berdasarkan catatan Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Cipta Karya Provinsi Jateng per hari ini , total panjang jalan provinsi mencapai 2.404,741 km. Ruas jalan yang dalam kondisi baik 1.871,860 km atau 77,90 persen, total jalan rusak sedang 312,125 km atau 12,92 persen, rusak ringan 220,756 km atau 9,18 persen, dan tidak ada yang mengalami rusak berat.

“Kami melakukan penanganan jalan rusak secara rutin. Bahkan ada beberapa metode penanganan jalan provinsi. Misalnya, ada ruas Surakarta-Gemolong-Geyer panjang 30 km. Di situ mesti ada kegiatan fungsional. Mungkin bongkaran bahu jalan, babat rumput, tambal lubang jalan itu jelas ada,” kata Kepala DPUBMCK Provinsi Jawa Tengah AR Hanung Triyono lewat sambungan telepon Sabtu .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jawapos /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jateng Klaim Tak Ada Lagi Jalan Rusak Berat, Benarkah?Jateng Klaim Tak Ada Lagi Jalan Rusak Berat, Benarkah?Pemerintah Provinsi Jawa Tengah atau Pemprov Jateng mengklaim tidak ada lagi jalan berstatus provinsi di wilayahnya yang mengalami rusak berat.
Baca lebih lajut »

Jalan Tol dan Jalan Nasional Dipastikan Siap Digunakan Saat Libur Idul Fitri 2022 - Pikiran-Rakyat.comJalan Tol dan Jalan Nasional Dipastikan Siap Digunakan Saat Libur Idul Fitri 2022 - Pikiran-Rakyat.comMenjelang Idul Fitri/Lebaran tahun 2022, Kementerian PUPR memastikan kesiapan jalan tol dan jalan nasional di seluruh Indonesia.
Baca lebih lajut »

Cuma Pakai Ini, Gaya Nikita Willy Jalan-jalan di Los Angeles Jelang Melahirkan Disebut BerkelasCuma Pakai Ini, Gaya Nikita Willy Jalan-jalan di Los Angeles Jelang Melahirkan Disebut BerkelasKehidupan Nikita Willy di Los Angeles jelang melahirkan anak pertama mendadak kembali disorot gara-gara gaya berpakaiannya saat ajak orangtua jalan-jalan cari angin segar.
Baca lebih lajut »

Jasa Marga (JSMR) Lakukan Pemeliharaan Jalan di Jalan Tol Jakarta-Cikampek Besok | Ekonomi - Bisnis.comJasa Marga (JSMR) Lakukan Pemeliharaan Jalan di Jalan Tol Jakarta-Cikampek Besok | Ekonomi - Bisnis.comPemeliharan jalan akan dilakukan oleh Jasamarga Transjawa Tollroad Regional Division (JTTRD) selaku pengelola Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek bersama PT Jasamarga Tollroad Maintenance (JMTM).
Baca lebih lajut »

Akses Jalan ke Sirkuit Mandalika: Jalan Sempit Mengintai, Macet Muncul di Berbagai Sudut - Pikiran-Rakyat.comAkses Jalan ke Sirkuit Mandalika: Jalan Sempit Mengintai, Macet Muncul di Berbagai Sudut - Pikiran-Rakyat.comAkses jalan ke Sirkuit Mandalika masih harus dibenahi. Jalan sempit muncul di berbagai daerah. Kemacetan panjang jadi tak terhindarkan
Baca lebih lajut »

Tahun Ini Banyak Jalan Kampung di Surabaya DiperbaikiTahun Ini Banyak Jalan Kampung di Surabaya DiperbaikiTahun ini akan ada banyak jalan kampung yang diperbaiki. Namun, yang paling mencolok adalah perbaikan paving jalan di Dukuh Mulyorejo Baru,
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 06:46:13