Gubernur Jatim Minta UMKM Melek Digitalisasi

Indonesia Berita Berita

Gubernur Jatim Minta UMKM Melek Digitalisasi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 83%

Gubernur Jatim Khofifah mengatakan, keberadaan kampus UMKM Shopee dapat membantu para pelaku UMKM di wilayah Jawa Timur.

Liputan6.com, Malang - Gubernur Jawa Timur Khofidah Indar Parawansa meresmikan Kampus UMKM Shopee menjadi yang pertama di wilayah Jawa Timur.

"Terlebih, saat ini tantangan utama dalam mengembangkan UMKM adalah masalah permodalan dan pemasaran," ujar Khofifah kepada Liputan6.com, Selasa . 2 dari 4 halamanPenguatan UMKMKhofifah menjelaskan, keberadaan kampus UMKM Shopee bukan sesuatu utopis namun possible yang diwujudkan bersama. "Kota Malang menjadi tempat bermunculannya Startup terbanyak nomor satu di Jawa Timur dan cocok untuk menjadikan wilayah Kota Malang dalam memfasilitasi pembinaan para pelaku UMKM di Jawa Timur," terang Khofifah.

Handhika mengungkapkan, potensi besar dari pelaku UMKM mendorong Shopee untuk terus memberikan dukungan terhadap akses digitalisasi UMKM, termasuk di Jawa Timur. Terdapat beberapa pelayanan yang diberikan yakni program Pelatihan Intensif: Pelaku UMKM dapat mendaftarkan diri untuk mengikuti berbagai kelas yang akan diberikan trainer Shopee terdedikasi, meliputi kelas pendaftaran dan pembuatan toko di Shopee.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hadir di Malang, Kampus UMKM Shopee Siap Dukung Peningkatan Keterampilan Digital Jutaan UMKM JatimHadir di Malang, Kampus UMKM Shopee Siap Dukung Peningkatan Keterampilan Digital Jutaan UMKM JatimShopee dan Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Jatim) meresmikan Kampus UMKM Shopee Malang di UPT Pelatihan Dinas Koperasi dan UKM, Jawa Timur.
Baca lebih lajut »

Hadir di Malang, Kampus UMKM Shopee Siap Dukung UMKM Jatim Go DigitalHadir di Malang, Kampus UMKM Shopee Siap Dukung UMKM Jatim Go DigitalGubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa mengapresiasi Shopee mendukung UMKM di Jawa Timur. Saat ini tantangan utama UMKM adalah masalah permodalan & pemasaran.
Baca lebih lajut »

Pasar Ramadan, Beli Produk UMKM Minimal Rp 50 Ribu Dapat Pakaian Muslim GratisPasar Ramadan, Beli Produk UMKM Minimal Rp 50 Ribu Dapat Pakaian Muslim GratisBupati Mamuju, Sitti Sutinah Suhardi mengatakan setiap pembelian produk umkm minimal Rp 50 ribu dapat pakaian muslim gratis pasaramadan
Baca lebih lajut »

BRI Perkuat Ekosistem Digital Agar Pelaku Ultramikro dan UMKM Naik Kelas |Republika OnlineBRI Perkuat Ekosistem Digital Agar Pelaku Ultramikro dan UMKM Naik Kelas |Republika OnlineBRI mempertegas posisinya sebagai bank yang fokus pada UMKM.
Baca lebih lajut »

100 Pelaku UMKM Dairi Dibekali Pelatihan DEA Kuatkan Daya Saing100 Pelaku UMKM Dairi Dibekali Pelatihan DEA Kuatkan Daya SaingUNTUK meningkatkan kemampuan, keterampilan serta pengetahuan guna mengembangkan ekonomi pelaku UMKM Kabupaten Daira mendapat pelatihan Digital Entrepreueurship Academy (DEA)
Baca lebih lajut »

Dukung UMKM, Lancar by Danamas Siapkan Pinjaman Modal Usaha Hingga Rp2 Miliar | Finansial - Bisnis.comDukung UMKM, Lancar by Danamas Siapkan Pinjaman Modal Usaha Hingga Rp2 Miliar | Finansial - Bisnis.comPT Pasar Dana Pinjaman (Danamas) dalam rangka menunjang pertumbuhan ekonomi dan perkembangan usaha para pelaku UMKM (usaha mikro, kecil dan menengah) di Tanah Air, resmi menghadirkan aplikasi yang dapat memberikan pinjaman modal hingga Rp2 miliar.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 23:12:42