Gubernur Jatim dan Bupati Se-Madura Bahas Masalah Garam, Ini 3 Rekomendasinya

Indonesia Berita Berita

Gubernur Jatim dan Bupati Se-Madura Bahas Masalah Garam, Ini 3 Rekomendasinya
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 83%

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengumpulkan para bupati se-Madura Senin, 22 Juli 2019. Pertemuan di Aula Pemerintah Kabupaten Sampang.

Liputan6.com, Sampang Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengumpulkan para bupati se-Madura Senin, 22 Juli 2019. Pertemuan di Aula Pemerintah Kabupaten Sampang itu membahas harga garam yang anjlok. Pada awal 2019 harga garam masih 1200 perkilogram, enam bulan berselang harga garam mentok di angka 400 hingga 500 perkilogram.

Dengan begitu, PT Garam diberi tugas membeli garam petani dengan harga normal tanpa mengikuti fluktuasi harga di pasaran. Soal harga, PT Garam masih mengikuti mekanisme pasar yaitu berpatokan pada kwalitas garam. Menurut Hartono di saat mekanisme pasar masih abu-abu, PT Garam tak mau ambil resiko untuk menghindari munculnya masalah baru di internal perusahaan.

Harga garam yang dianggap tidak merugikan petani dipatok di angka Rp 1100 perkilogram. Harga ini sudah memperhitungkan semua aspek, mulai dari biaya produksi sejak penggarapan, pengemasan, pengangkutan hingga ongkos para pekerja."Harga garam import tidak dijadikan pertimbangan," ujar Badrut. 4 dari 4 halamanImpor Dianggap Biang KerokDi luar berbagai rekomendasi itu, semua pihak sepakat penyebab utama nyungsepnya harga garam karena kebijakan impor garam. Menurut Yoyok R Effendi, lalu lintas importasi garam harus lebih diperketat, misalnya tidak mengeluarkan izin impor selama masa panen garam rakyat.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tomang: Antara Madura, Belanda, dan Tungku BesarTomang: Antara Madura, Belanda, dan Tungku BesarTomang adalah kata dalam Bahasa Madura yang berarti tungku.
Baca lebih lajut »

Rekrut Diego Assis, Madura United Tak Lupakan Zah RahanRekrut Diego Assis, Madura United Tak Lupakan Zah RahanMadura United menjamin tidak akan melupakan begitu saja Zah Rahan Kragar meskipun sudah mendapat penggantinya.
Baca lebih lajut »

Cek Harga Anjlok, Khofifah Kunjungi Petani Garam di MaduraCek Harga Anjlok, Khofifah Kunjungi Petani Garam di MaduraGubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa menyikapi keluhan para petani garam. Keluhan ini terkait anjloknya harga garam hingga Rp 300/kg.
Baca lebih lajut »

Manajer MU: Joko Driyono Seperti Terpeleset Kulit PisangManajer MU: Joko Driyono Seperti Terpeleset Kulit PisangManajer Madura United, Haruna Soemitro menilai mantan Ketua Umum PSSI, Joko Driyono seperti terpeleset kulit pisang usai divonis 1,5 tahun penjara.
Baca lebih lajut »

Beto Antusias Bela Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2019Beto Antusias Bela Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2019Penyerang Madura United, Alberto Goncalves, menyambut baik niat Indra Sjafri dan siap dipanggil memperkuat Timnas Indonesia U-23.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 20:12:10