Greysia/Apriyani ke Final Olimpiade Tokyo 2020 Sindonews BukanBeritaBiasa .
TOKYO - Greysia Polii/Apriyani Rahayu menjaga asa untuk merebut medali emas Olimpiade Tokyo 2020 dari cabang olahraga bulu tangkis. Kepastian itu didapat setelah mengalahkan Shin Seung-chan/Lee So-hee melalui pertarungan sengit dua game langsung 21-19, 21-17 di Musashino Forest Plaza, Sabtu .
Parahnya, Greysia/Apriyani tak pernah menyamakan perolehan poin melawan Shin/Lee. Interval pertama pun berakhir dengan 8-11. Tertinggal tiga angka, peraih medali emas di SEA Games 2019 itu tampil jauh lebih agresif.Greysia/Apriyani bahkan merebut lima poin secara beruntun dan untuk pertama kalinya mampu memimpin perolehan poin menjadi 13-11. Pertarungan semakin sengit ketika pasangan Korea Selatan mampu membalikkan keadaan menjadi 14-15.
Setelah istirahat, Greysia/Apriyani yang tertinggal dua angka mampu menyamakan kedudukan menjadi 11-11. Bahkan ganda putri satu-satunya Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020 mampu membalikkan keadaan menjadi 13-12.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hasil Olimpiade Tokyo 2020 - Greysia/Apriyani ke Final dan Cetak Sejarah!Kalahkan pasangan Korea Selatan, Greysia Polii/Apriyani Rahayu sukses menembus final Olimpiade Tokyo dan mencetak sejarah!
Baca lebih lajut »
Lolos ke Semifinal Olimpiade Tokyo 2020, Greysia/Apriyani Cetak SejarahGreysia Polii/Apriyani Rahayu mencatat sejarah di Olimpiade Tokyo 2020. Greysia Polii/Apriyani Rahayu mencatat sejarah di Olimpiade Tokyo 2020. Ganda putri...
Baca lebih lajut »
Greysia/Apriyani melaju ke semifinal Olimpiade TokyoPasangan Greysia/Apriyani melaju ke semifinal Olimpiade Tokyo setelah tumbangkan wakil China pada partai perempat final ganda putri. Olympics Tokyo2020 Badminton
Baca lebih lajut »
Link Live Streaming Bulu Tangkis Olimpiade Tokyo 2020 Greysia / Apriyani di VidioLaga Greysia/Apriyani vs Lee/Shin pada semifinal bulu tangkis Olimpiade Tokyo 2020 mulai paling cepat pukul 07.50 WIB.
Baca lebih lajut »
Jadwal Badminton Olimpiade Tokyo, Greysia/Apriyani Berburu Tiket FinalGreysia Polii/Apriyani Rahayu akan melawan Lee So-hee/Shin Seung-chan pada semifinal ganda putri Olimpiade Tokyo 2020 pukul 07.50 WIB.
Baca lebih lajut »
Jadwal Atlet Indonesia di Olimpiade Tokyo Sabtu 31 JuliBerikut jadwal pertandingan atlet Indonesia, termasuk Greysia/Apriyani dan Lalu Muhammad Zohri di Olimpiade Tokyo 2020 pada Sabtu (31/7).
Baca lebih lajut »