Google Dituntut 21 Juta Pengguna AS Atas Dugaan Monopoli Harga Aplikasi Google Play

Indonesia Berita Berita

Google Dituntut 21 Juta Pengguna AS Atas Dugaan Monopoli Harga Aplikasi Google Play
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 59%

Google dituduh menyalahgunakan kekuasaannya atas penjualan dan distribusi aplikasi seluler Android di Google Play.

Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Google saat ini sedang menghadapi gugatan dari lebih dari 21 juta pelanggan atas dugaan bahwa toko aplikasinya, Google Play, menerapkan biaya selangit.

Sengketa konsumen merupakan bagian dari pertarungan antimonopoli luas yang juga mencakup tuntutan yang diajukan oleh jaksa agung dari puluhan negara bagian, Epic Games Inc., Match Group Inc. dan sekelompok pengembang aplikasi kecil. "Kami sedang mengevaluasi keputusan tersebut dan, setelah itu, kami akan menilai pilihan kami," jelas juru bicara Google.

Konsumen mengklaim Google menaikkan harga aplikasi Android dengan menerapkan potongan 30 persen dari penjualan di Google Play, dengan sedikit pengecualian.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

UMP Jawa Timur Naik dari Rp 1,89 Juta Jadi Rp 2,04 JutaUMP Jawa Timur Naik dari Rp 1,89 Juta Jadi Rp 2,04 JutaGubernur Jawa Timur melalui Surat Keputusan Nomor 188/860/KPTS/013/2022 menetapkan upah minimum provinsi Jawa Timur tahun 2023.
Baca lebih lajut »

Pakar Sebut Kapolri Harus Ungkap Rekening Ferdy Sambo, Gaji Rp34 Juta Dana Taktis Rp600 JutaPakar Sebut Kapolri Harus Ungkap Rekening Ferdy Sambo, Gaji Rp34 Juta Dana Taktis Rp600 JutaKapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo diminta berani mengatasi persoalan rekening gendut jajarannya termasuk bekas anggota Polri, Ferdy Sambo.
Baca lebih lajut »

UMP 2023 Naik, UMP DKI Jakarta Masih TertinggiUMP 2023 Naik, UMP DKI Jakarta Masih TertinggiSebagian besar pemerintah provinsi telah mengumumkan besaran Upah Minimum Provinsi (UMP) 2023 di masing-masing wilayahnya. Sesuai Peraturan Menteri Ketenagakerjaan (Permenaker) Nomor 18 Tahun 2022 tentang Penetapan Upah Minimum Tahun 2023, kenaikan UMP 2023 dibatasi maksimal 10 persen.  Tiga provinsi yang saat ini memiliki UMP tertinggi setelah ditetapkannya Permenaker No 18 Tahun 2022 adalah DKI Jakarta, Bangka Belitung, dan Sulawesi Utara. Ketiga provinsi tersebut memiliki UMP di atas Rp 3 juta. DKI Jakarta masih menjadi provinsi dengan UMP tertinggi di Indonesia. UMP DKI Jakarta pada tahun 2023 adalah sebesar Rp4,9 juta, naik 5,6 persen dari tahun sebelumnya yang sebesar Rp4,6 juta.  Provinsi dengan UMP 2023 tertinggi kedua adalah Bangka Belitung. Pada tahun 2023, UMP Bangka Belitung naik 7,15 persen, dari Rp 3,26 juta menjadi Rp 3,49 juta. Selanjutnya disusul Sulawesi Utara, dengan UMP 2023 sebesar Rp 3,48 juta. Angka itu naik 5,24 persen dari UMP 2022 sebesar Rp 3,31 juta. Sementara UMP 2023 terendah adalah Provinsi Jawa Tengah dengan besaran UMP Rp 1,95 juta. Meski sudah naik 7,44 persen dari UMP 2022, yaitu Rp 1,81 juta. Namun UMP Jawa Tengah masih menjadi salah satu yang terendah di Indonesia. Kenaikan rata-rata UMP 2023 dari tahun sebelumnya pada 22 provinsi di data atas adalah sebesar 7,3 persen. Kenaikan tersebut masih di bawah 10 Persen. FAISAL AMRULLAH
Baca lebih lajut »

GOAL - Apps on Google PlayGOAL - Apps on Google PlayPIALA DUNIA GACOR! Jangan ketinggalan aksi para pemain terbaik dunia di Qatar dengan aplikasi tercepat dan terlengkap dari GOAL! Unduh di sini: Android: iOS:
Baca lebih lajut »

Ethis, Aplikasi Peer-to-Peer Financing Syariah Kini Hadir di IndonesiaEthis, Aplikasi Peer-to-Peer Financing Syariah Kini Hadir di IndonesiaAplikasi ETHIS Mobile kini dapat diunduh oleh masyarakat di Google Play Store dan juga App Store.
Baca lebih lajut »

Dengan Garimas, Masyarakat Banjarnegara Bisa Gunakan Area Kantor untuk Berbagai Kegiatan |Republika OnlineDengan Garimas, Masyarakat Banjarnegara Bisa Gunakan Area Kantor untuk Berbagai Kegiatan |Republika OnlineDi era digital saat ini pelayanan publi dituntut mampu menghasilan terobosan baru
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 19:42:09