KALANGAN Muda Partai Golkar tampaknya tidak ingin partai koalisi pendukung Joko Widodo-Ma'ruf Amin melakukan manuver dalam perebutan kursi Pimpinan MPR.
KALANGAN Muda Partai Golkar tampaknya tidak ingin partai koalisi pendukung Joko Widodo-Ma'ruf Amin melakukan manuver dalam perebutan kursi Pimpinan MPR. Ketua Jaringan Aktivis Muda Golkar Rudolfus Jack Paskalis menilai manuver itu sebagai sesuatu yang tidak lazim.
Ia berharap soliditas koalisi pemerintahan Jokowi ke depan terus dijaga termasuk dalam menyepakati kursi Ketua MPR RI. Menurutnya, pertemuan antarpimpinan partai koalisi menjadi forum terbaik untuk melakukan komunikasi dan mengambil kesepakatan politik sehingga tidak perlu ada gerak-an politik lain di luar itu.
Terpisah, Partai Keadilan Sosial hingga kini belum mau membahas lebih jauh mengenai sosok pimpinan MPR pada publik.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Para Penantang Airlangga di Kursi Nomor 1 GolkarAirlangga Hartarto sudah menyatakan akan maju sebagai ketua umum periode berikut
Baca lebih lajut »
Golkar Sambut Positif Pertemuan antara Megawati-PrabowoAce tak khawatir pertemuan Mega-Prabowo membuat Golkar kehilangan kursi ketua MPR.
Baca lebih lajut »
Ketum Golkar Harus Siap Jadi Capres atau CawapresAgung Laksono optimistis perebutan kursi ketum Golkar tak memunculkan perpecahan.
Baca lebih lajut »
Bamsoet tak Masalah Munas Golkar Setelah Jokowi DilantikBamsoet menegaskan, ia maju sebagai caketum Golkar bukan untuk membangun dinasti.
Baca lebih lajut »
Tokoh Golkar Hingga Mendagri di Promosi Doktor Zainuddin AmaliSelain Mendagri dan petinggi Golkar, ada pula Ketua KPU Arief Budiman dan Ketua Bawaslu Abhan.
Baca lebih lajut »
Sekjen Golkar Tegaskan Munas Tetap Digelar DesemberSekjen Golkar menilai tak ada alasan DPP untuk memajukan jadwal munas.
Baca lebih lajut »