Ginting akan kembali menghadapi lawan yang sama dalam partai puncak turnamen.
.wrap-pertamina{ margin: 0 auto; text-align: center; width: 270px;}img.eventx {margin-top: 10px;width: 100%;height: auto;} REPUBLIKA.CO.ID, CHANGZOU -- Peluang Anthony Sinisuka Ginting mempertahankan gelar China Open terbuka lebar. Ginting melaju ke final setelah mengalahkan Anders Antonsen 18-21, 21-5, dan 21-14 pada laga semifinal China Open 2019 di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzou, Cina, Sabtu .
Baca Juga Pertandingan berjalan sengit sejak awal gim pertama. Selisih angka kedua pemain sangat ketat yaitu berjarak satu angka. Ginting sempat unggul dua angka 9-7 dari Antonsen. Pemain asal Denmark itu mampu mengejar dan menyamakan angka menjadi 10-10. Namun Ginting berhasil unggul pada interval gim pertama 11-10.
Kesalahan terus-menerus itu membuat Ginting teringgal 16-20. Meski berusaha mengejar namun dia harus merelakan gim pertama direbut oleh Antonsen dengan skor 18-21. Dominasi Ginting berlanjut selepas interval. Antonsen tak mampu keluar dari tekanan sehingga tertinggal jauh 19-4. Ginting pun merebut gim kedua dengan skor 21-5 sehingga memaksa pertandingan berlanjut ke rubber-gim.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
8 Tunggal Putra yang Masih Perkasa di China Open 2019, Termasuk GintingGinting kembali harus menghadapi pemain India, di perempat final China Open 2019 siang ini. Ginting
Baca lebih lajut »
Chen Long, Seorang Bapak yang Mengejar Rekor Lin Dan di China OpenSemifinal tunggal putra China Open 2019 hari ini: Chen Long vs Kento Momota dan Anthony Sinisuka Ginting vs Anders Antonsen. ChenLong
Baca lebih lajut »
Luar Biasa! Ginting Tembus Semifinal China Open Setelah Main 9 GimAnthony Sinisuka Ginting akan berhadapan dengan Anders Antonsen di semifinal China Open 2019 besok. Ginting
Baca lebih lajut »
Dua Idola Tuan Rumah Lolos Bareng ke Semifinal China Open 2019Chen Long akan ketemu peringkat satu dunia Kento Momota di semifinal China Open 2019 besok. ChinaOpen
Baca lebih lajut »