Sumbang dana Rp 500 juta dan bantuan alkes ke korban gempa Cianjur
REPUBLIKA.CO.ID, CIANJUR -- Masih teringat jelas duka yang mendalam dirasakan warga Cianjur Jawa Barat korban gempa berkekuatan magnitudo 5.6 yang terjadi pada 21 November lalu.Terdata, ratusan jiwa meninggal dunia hingga belasan orang masih belum ditemukan dan puluhan ribu rumah rusak parah.
Donasi Kemanusiaan Bencana Alam Gempa Bumi dari Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin Kepada Pemerintah Kabupaten Cianjur Provinsi Jawa Barat tersebut diserahkan Pj Bupati Muba di sela acara West Java Digital service International Festival 2022, di Kampus IPDN Jatinangor Kabupaten Sumedang Provinsi Jawa Barat, Kamis .
"Ya, ibu Pria misalnya warga Lumpatan ini sekeluarga terpaksa sampai sekarang mengungsi di RSU Cianjur, rumahnya hancur total. Kita berharap bantuan ini nantinya juga bisa membantu perbaikan rumah ibu Pria," tuturnya. Sementara itu, Sekda Pemkab Cianjur Cecep S Alamsyah mengucapkan terimah kasih atas kepedulian Pemkab Muba yang di inisiasi Pj Bupati Apriyadj Mahmud."Kami sangat berterima kasih kepada Kabupaten Muba, hasil donasi ini sangat meringankan Kabupaten Cianjur," ucapnya.
"Hasil sumbangan ini dikumpulkan sejak 24 November sesuai arahan pak Bupati Apriyadi, hingga 15 Desember hasil sumbangan tersebut terkumpul uang sebanyak Rp 600 juta an yang dikumpulkan dari perangkat daerah di lingkungan Kabupaten Muba," terangnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Impor Beras 500 Ribu Ton Dipertanyakan, Dinilai Merugikan Petani Dalam Negeri - Pikiran-Rakyat.comPKB mempertanyakan keputusan pemerintah untuk melakukan impor beras sebanyak 500 ribu ton hingga akhir Desember 2022.
Baca lebih lajut »
Rugikan Petani, Impor Beras 500 Ribu Ton Dinilai Merusak Harga Jual - Pikiran-Rakyat.comKeputusan yang diambil untuk kembali impor beras dari luar negeri dapat menimbulkan kerugian bagi petani dalam negeri.
Baca lebih lajut »
Elnusa (ELSA) Rogoh Rp 500 M, Buat Apa Aja?Anak usaha Pertamina Hulu Energi PT Elnusa Tbk (ELSA) menargetkan perolehan kontrak baru di 2023 sebesar 40% dari target pendapatan
Baca lebih lajut »
Optimistis Tatap Prospek Bisnis 2023,Elnusa Siapkan Capex Rp 500 MiliarElnusa optimistis pendapatan Perseroan pada tahun 2023 mendatang masih bisa dipelihara dengan baik.
Baca lebih lajut »
Indonesia Dapat Hibah dari Australia Rp 500 Miliar, Untuk Apa?Kerja sama Koneksi ini merupakan bagian dari upaya percepatan pembangunan sektor riset dan inovasi di Indonesia.
Baca lebih lajut »
Amankan Natal & Tahun Baru, Polresta Padang Kerahkan 500 PersonelPolresta Padang mengerahkan sebanyak 500 personel untuk memastikan pelaksanaan Natal serta Tahun Baru berjalan dengan aman dan kondusif.
Baca lebih lajut »