Gerindra soal Grace PSI Singgung Penyesalan Prabowo: Ada yang Pelintir

Indonesia Berita Berita

Gerindra soal Grace PSI Singgung Penyesalan Prabowo: Ada yang Pelintir
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 63%

Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengatakan pernyataan Wakil Ketua Dewan Pembina PSI Grace Natalie telah dipelintir.

Padahal, kata Dasco, pernyataan Grace yang dianggap viral itu tidak utuh dan memelintir fakta yang ada. Ia menilai pelintiran itu hanya berupaya menimbulkan kegaduhan.

"Jangan sampai pemberitaan dipenuhi dengan narasi negatif yang membingungkan publik. Media massa yang memuat narasi yang kurang pas tersebut selayaknya harus terus mengedukasi publik dalam memperoleh informasi," kata dia.Isu-isu tersebut menyangkut penculikan, pelanggaran HAM, kebangkitan Orde Baru, kejahatan lingkungan, dan politik identitas terhadap Prabowo.

"Saat ini elektabilitas Pak Prabowo di angka tertinggi, membutuhkan narasi negatif yang baru untuk mendegradasi posisi. Kali ini, mereka kembali membuat narasi negatif yang baru dengan isu politik identitas," tuturnya.Dasco menilai tujuan isu tersebut untuk membenturkan Prabowo dengan umat Islam. Dirinya juga mengatakan banyak pihak mencoba memelintir narasi sejumlah tokoh yang berhubungan dengan isu agama.

Menurut Grace, Prabowo sempat berkelakar bahwa ada salah satu tokoh yang merapat ke pihak lain dan menjadi lawan politik bagi menteri pertahanan itu.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

CNNIDdaily /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Baliho Prabowo dan Gibran Muncul di Labuan Bajo, Ketua DPC Gerindra: Bisa Saja Nanti BerpasanganBaliho Prabowo dan Gibran Muncul di Labuan Bajo, Ketua DPC Gerindra: Bisa Saja Nanti BerpasanganBaliho berukuran besar bergambar wajah Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka terpampang di pusat kota Labuan Bajo, Manggarai Barat, NTT.
Baca lebih lajut »

Gerindra Soal Kans Budiman Sudjatmiko Gabung Partai: Biar Waktu MenentukanGerindra Soal Kans Budiman Sudjatmiko Gabung Partai: Biar Waktu MenentukanKetua Harian DPP Gerindra Sufmi Dasco Ahmad tanggapi soal peluang bergabungnya Budiman Sudjatmiko.
Baca lebih lajut »

Dasco sebut Prabowo kembali dapat kiriman narasi negatif jelang pemiluDasco sebut Prabowo kembali dapat kiriman narasi negatif jelang pemiluKetua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengatakan bahwa Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto kembali mendapatkan kiriman narasi negatif ...
Baca lebih lajut »

Gerindra Tegaskan Tak Pernah Berusaha Menjauhkan Hubungan Jokowi-MegawatiGerindra Tegaskan Tak Pernah Berusaha Menjauhkan Hubungan Jokowi-MegawatiKetua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad, menyebut pihaknya tak pernah berusaha menjauhkan hubungan Presiden Joko Widodo dengan Ketua Umum PDP Megawati Soekarnoputri.
Baca lebih lajut »

Anies Ungkap Hasil Pertemuan dengan Surya Paloh, SBY, hingga Habib Salim SegafAnies Ungkap Hasil Pertemuan dengan Surya Paloh, SBY, hingga Habib Salim SegafAnies telah menemui Ketua Umum Partai NasDem, Surya Paloh, Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono, dan Ketua Majelis Syuro PKS Habib Salim Segaf.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 17:01:22