Gerindra Siapkan Jagoan Baru Pengganti Keponakan Prabowo Di Pilkada DKI: Masih Muda

Budi Djiwandono Berita

Gerindra Siapkan Jagoan Baru Pengganti Keponakan Prabowo Di Pilkada DKI: Masih Muda
GerindraPilkada DkiPilkada Dki 2024
  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 61 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 38%
  • Publisher: 53%

Budi Djiwandono sudah menyatakan tidak maju Pilkada DKI dan memilih fokus di Parlemen

"Masih ada lagi kader internal yang sedang dipertimbangkan," kata Sufmi Dasco Ahmad di Komplek Parlemen Senayan, Jakarta, Selasa .

Menurut Dasco sosok kader internal yang sedang dipertimbangkan tersebut sama seperti layaknya Budi yakni masih muda.Kendati begitu, ia enggan membeberkan nama kader internal Gerindra tersebut. Ia meminta semua pihak untuk menunggu.Sebelumnya, Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra, Budisatrio Djiwandono, menegaskan, jika dirinya tak akan maju di Pilkada 2024 mendatang terlebih untuk Jakarta. Ia mengatakan, akan fokus menjadi anggota DPR RI.

"Saya sudah menerima arahan dari Ketua Dewan Pembina/Ketua Umum Partai Gerindra Pak Prabowo untuk terus melanjutkan perjuangan di Parlemen," kata Budi kepada wartawan, dikutip Jumat . Ia mengatakan, jika Gerindra sendiri sebenarnya sudah mengantongi nama tertentu untuk didukung di Pilkada Jakarta 2024."Untuk Pilkada DKJ, Partai Gerindra sudah mengantongi nama yang akan diusung," ungkapnya."Nama yang ada akan diumumkan pada saatnya," pungkasnya.

Sebelumnya warganet dihebohkan dengan beredarnya poster Waketum Gerindra Budisatrio Djiwandono dan Ketum PSI Kaesang Pangarep bersandingan dengan tulisan 'For Jakarta 2024'. Adapun poster stersbut diunggah oleh Ketua Harian Gerindra Sufmi Dasco Ahmad.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

suaradotcom /  🏆 28. in İD

Gerindra Pilkada Dki Pilkada Dki 2024

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gerindra Siapkan 4 Nama untuk Pilkada DKI Jakarta, dari Rahayu Saraswati hingga Riza PatriaGerindra Siapkan 4 Nama untuk Pilkada DKI Jakarta, dari Rahayu Saraswati hingga Riza PatriaPARTAI Gerindra telah menyiapkan empat nama untuk maju sebagai calon gubernur di Pilkada DKI Jakarta
Baca lebih lajut »

Gerindra DKI usung Riza Patria dan Rany Mauliani untuk Pilkada DKIGerindra DKI usung Riza Patria dan Rany Mauliani untuk Pilkada DKIPartai Gerindra mengusung mantan Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria dan Wakil DPRD DKI Rany Mauliani untuk maju dalam Pemilihan Kepala Daerah ...
Baca lebih lajut »

Gerindra DKI usung Riza Patria dan Rani Maulani untuk Pilkada DKIGerindra DKI usung Riza Patria dan Rani Maulani untuk Pilkada DKIPartai Gerindra mengusung mantan Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria dan Wakil DPRD DKI Rany Maulani untuk maju dalam Pemilihan Kepala Daerah ...
Baca lebih lajut »

Gerindra Sepakat Khofifah-Emil Dardak Duet Lagi di Pilkada Jatim 2024, Sudah Siapkan RekomendasiGerindra Sepakat Khofifah-Emil Dardak Duet Lagi di Pilkada Jatim 2024, Sudah Siapkan RekomendasiKetua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengatakan, pihaknya tengah menyiapkan surat rekomendasi kepada pasangan Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak untuk maju sebagai bakal calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur pada Pilkada 2024.
Baca lebih lajut »

Sudah di Tangan Prabowo, Ini 4 Nama Kandidat Jagoan Gerindra di Pilkada DKI 2024Sudah di Tangan Prabowo, Ini 4 Nama Kandidat Jagoan Gerindra di Pilkada DKI 2024Satu Mbak Sara, dua Mas Budi Djiwandono, tiga Rani Maulani, empat saya Ahmad Riza Patria.'
Baca lebih lajut »

Khusus Pilkada Bali 2024, Gerindra Siapkan Duit Rp15 Miliar buat Bayar Gaji Saksi di TPSKhusus Pilkada Bali 2024, Gerindra Siapkan Duit Rp15 Miliar buat Bayar Gaji Saksi di TPSKami berpatokan pada pemilihan legislatif, di mana partai Gerindra mengeluarkan dana untuk saksi seluruh Bali Rp15 miliar.'
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-13 13:17:39