Seluruh gereja diminta membentuk Satgas Protokol Kesehatan (Prokes).
Liputan6.com, Jakarta - Selama pelaksanaan ibadah Natal 2021, seluruh gereja diminta membentuk Satgas Protokol Kesehatan . Hal ini sebagaimana implementasi Surat Edaran Menteri Agama Nomor 33 Tahun 2021 tentang Pencegahan dan Penanggulangan COVID-19 dalam Pelaksanaan Ibadah dan Peringatan Hari Raya Natal Tahun 2021.
“Intinya, masyarakat diminta melaksanakan dengan baik, agar tujuan pencegahan dan penanggulangan COVID-19, terutama di Natal dan Tahun Baru bisa tercapai,” ujar Pontus saat dialog Protokol Kesehatan Perayaan Natal 2021 pada Jumat, 24 Desember 2021. 2 dari 3 halamanProtokol Kesehatan di GerejaPengelola gereja/tempat ibadah yang difungsikan sebagai gereja juga harus menyediakan petugas yang bertugas menginformasikan dan mengawasi prokes, menyediakan alat pengecekan suhu di pintu masuk, menyiapkan sarana cuci tangan dengan air mengalir/hand sanitizer sarana cuci tangan, serta melakukan disinfeksi lokasi secara berkala.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Satgas Ingatkan Umat Kristiani Ibadah Natal Tatap Muka Patuhi ProkesJubir Satgas Covid-19 Wiku Adisasmito minta umat Kristiani tetap mematuhi prokes saat menjalankan ibadah Natal tatap muka di gereja. Selengkapnya: 👇🏻 ProtokolKesehatan
Baca lebih lajut »
Misa di Gereja Katedral Semarang Terapkan Prokes Ketat, Jemaat Diberi Kartu KhususKarena masih suasana pandemi, penerapan protokol kesehatan dalam gereja di Semarang, Jawa Tengah, diberlakukan cukup ketat.
Baca lebih lajut »
Hotel dan Obyek Wisata Bali Diminta Tak Sungkan Ingatkan Pengunjung Taat Prokes | merdeka.comKunjungan wisatawan domestik ke Bali sudah mulai naik. Itu sebabnya, harus tetap waspada karena pandemi Covid-19 belum hilang. Diprediksi, wisatawan yang akan datang berlibur Natal dan tahun baru sekitar 15 ribu hingga 20 ribu per hari.
Baca lebih lajut »
Ini Pesan Satgas Jika Laksanakan Ibadah Natal di GerejaUMAT Kristiani yang akan merayakan Natal 2021 dalam masa pandemi covid-19, harus memperhatikan kebijakan yang ditetapkan Pemerintah.
Baca lebih lajut »
Siap-Siap, Ada Pemeriksaan Prokes Secara Acak di Tempat Wisata Saat NataruPemerinta akan melakukan pengecekan pengetatan protokol kesehatan secara acak pada periode Natal 2021 dan Tahun Baru 2022.
Baca lebih lajut »