Gerai Vaksinasi Presisi Polres Badung Targetkan 1.313 Dosis Sehari

Indonesia Berita Berita

Gerai Vaksinasi Presisi Polres Badung Targetkan 1.313 Dosis Sehari
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 92%

Gerai vaksinasi presisi Polres Badung itu untuk mendukung percepatan program vaksinasi dalam upaya mewujudkan herd immunity nasional untuk mengatasi wabah pandemi Covid-19.

KEGIATAN gerai vaksinasi presisi Polres Badung, Bali terus berlanjut. Kali ini dilaksanakan di Puskesmas Pembantu di Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Rabu .

Kapolsek Kuta Utara, AKP Putu Diah Kurniawandari yang memantau kegiatan itu mengatakan gerai vaksinasi presisi Polres Badung itu untuk mendukung percepatan program vaksinasi dalam upaya mewujudkan herd immunity nasional untuk mengatasi wabah pandemi Covid-19. "Hari ini untuk wilayah Kecamatan Kuta Utara pelaksanaan gerai vaksinasi presisi Polres Badung ditarget 200 warga masyarakat dan Nahdlatul Ulama Kecamatan Kuta Utara yang telah teregistrasi. Sedang untuk wilayah Badung ditargetkan sebanyak 1.313 dosis,'' katanya.

Dia mengharapkan selama pelaksanaan vaksin, masyarakat tetap menaati protokol kesehatan demi keselamatan dan kelancaran kegiatan vaksinasi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemkot Bekasi Buka Gerai Vaksinasi di Mall Hingga 30 SeptemberPemkot Bekasi Buka Gerai Vaksinasi di Mall Hingga 30 SeptemberPEMKOT Bekasi membuka gerai vaksinasi pada 17 pusat perbelanjaan atau mall hingga 30 September, setiap mall disiapkan 100 dosis vaksin/hari.
Baca lebih lajut »

Cerita Perempuan Singapura Buka Gerai Barang-Barang Gratis di RumahnyaCerita Perempuan Singapura Buka Gerai Barang-Barang Gratis di RumahnyaPerempuan Singapura ini ingin selalu berbuat kebaikan setelah mendapat bantuan yang tidak pernah diduga.
Baca lebih lajut »

Komnas HAM Jadwal Ulang Undang Polres Jakpus soal Kasus KPIKomnas HAM Jadwal Ulang Undang Polres Jakpus soal Kasus KPIKomisioner Komnas HAM Beka Ulung Hapsara Polres Metro Jakarta Pusat tak menghadiri undangan pada hari ini, sehingga dibuat jadwal baru yakni pekan depan.
Baca lebih lajut »

Polres Pasuruan Kota menetapkan empat tersangka ledakan bondetPolres Pasuruan Kota menetapkan empat tersangka ledakan bondetPolres Pasuruan Kota, Polda Jawa Timur menetapkan empat tersangka perakit dan penjual bom ikan (bondet) yang telah menewaskan dua orang warga, di Dusun Macan ...
Baca lebih lajut »

Sambangi Polres Jaksel, Jonathan Frizzy Lengkapi Bukti Laporan Dugaan KDRT IstriSambangi Polres Jaksel, Jonathan Frizzy Lengkapi Bukti Laporan Dugaan KDRT IstriJonathan Frizzy kembali datangi Polres Metro Jakarta Selatan untuk melengkapi barang bukti atas laporannya terhadap sang istri soal dugaan KDRT.
Baca lebih lajut »

Perintah Irjen Tornagogo Sihombing ke Polres Jajaran, Sebar Foto DPO KNPB Penyerang Posramil KisorPerintah Irjen Tornagogo Sihombing ke Polres Jajaran, Sebar Foto DPO KNPB Penyerang Posramil KisorKapolda Papua Barat Irjen Tornagogo Sihombing memerintahkan seluruh polres jajaran menyebar foto beserta identitas DPO anggota KNPB Maybrat yang telah menyerang Pos Koramil Kisor dan mengakibatkan 4 personel TNI AD gugur. IrjenTornagogoSihombing
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 13:20:35