Gencar Edukasi Ketentuan Ekspor, Bea Cukai Dukung Kemajuan UMKM di Daerah

Indonesia Berita Berita

Gencar Edukasi Ketentuan Ekspor, Bea Cukai Dukung Kemajuan UMKM di Daerah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 59%

Gencar Edukasi Ketentuan Ekspor, Bea Cukai Dukung Kemajuan UMKM di Daerah UMKM

jpnn.com, SEMARANG - Bea Cukai kembali mengedukasi pelaku usaha mikro, kecil dan menengah mengenai berbagai ketentuan dan fasilitas ekspor.

Kegiatan yang dilaksanakan Bea Cukai di sejumlah wilayah, seperti Makassar, Semarang, Kotabaru dan Meulaboh itu bertujuan mendorong kemajuan para pelaku UMKM. Kasubdit Humas dan Penyuluhan Bea Cukai Hatta Wardhana mengatakan pihak terus mendukung pemerintah dalam memacu pelaku usaha untuk naik kelas, dan para pelaku UMKM dapat menembus pasar global melalui ekspor.

Baca Juga:Contohnya di Semarang, Bea Cukai kembali mengelar bazar dan workshop UMKM dengan tema 'UMKM Bangkit Ekonomi Melejit' kepada sekitar 70 pelaku usaha binaan Bea Cukai Semarang, pada Senin .Selain itu juga diberikan pembekalan terkait cara menjadi the real eksportir dan kirim mudah serta terkait digital marketing pasar global.

Baca Juga:“Kegiatan bertujuan memberikan pemahaman kepada pelaku usaha bahwa ekspor itu mudah dan sangat memungkinkan dilakukan oleh pelaku UMKM," ujar Hatta melalui keterangan yang diterima, Selasa .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Masuki Penghujung 2022, Bea Cukai Kian Gencar Gandeng Aparat Penegak Hukum Lakukan Operasi PasarMasuki Penghujung 2022, Bea Cukai Kian Gencar Gandeng Aparat Penegak Hukum Lakukan Operasi Pasarkegiatan operasi pasar yang secara rutin dijalankan Bea Cukai bersama pemerintah daerah dan aparat penegak hukum merupakan bagian dari pemanfaatan dana bagi hasil cukai hasil tembakau.
Baca lebih lajut »

Bea Cukai Lampung Terjun Langsung Sosialisasikan Ketentuan CukaiBea Cukai Lampung Terjun Langsung Sosialisasikan Ketentuan CukaiDikemas dalam bentuk sosialisasi, kegiatan ini juga menjadi tindakan preventif yang dilaksanakan Bea Cukai Bandar Lampung dalam menanggulangi peredaran rokok ilegal.
Baca lebih lajut »

Bea Cukai Semarang Bongkar Lokasi Penimbunan Rokok Ilegal, Pelaku Gunakan Modus BaruBea Cukai Semarang Bongkar Lokasi Penimbunan Rokok Ilegal, Pelaku Gunakan Modus BaruPenimbunan rokok ilegal itu dilakukan para pelaku di Kabupaten Grobogan.
Baca lebih lajut »

Tindak Pelaku Penyebaran Belasan Juta Rokok Ilegal di Jateng, Bea Cukai Sebut Negara Rugi Miliaran RupiahTindak Pelaku Penyebaran Belasan Juta Rokok Ilegal di Jateng, Bea Cukai Sebut Negara Rugi Miliaran RupiahKantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe Madya Pabean A Semarang bersama aparat penegak hukum menindak pelaku peredaran belasan juta batang rokok ilegal di beberapa daerah di Jawa Tengah.
Baca lebih lajut »

Cetak Rekor! Penindakan Rokok Ilegal Tahun Ini Tembus 37.200Cetak Rekor! Penindakan Rokok Ilegal Tahun Ini Tembus 37.200Direktorat Jenderal Bea dan Cukai mencatat ada 37.200 penindakan rokok ilegal sepanjang tahun 2022 ini.
Baca lebih lajut »

Teddy Gusnaidi Garuda Sebut Anies Gencar Bikin Drama Seolah-olah Dirinya Good BoyTeddy Gusnaidi Garuda Sebut Anies Gencar Bikin Drama Seolah-olah Dirinya Good BoyWaketum Garuda Teddy Gusnaidi menyebut Anies gencar bikin drama seolah-olah dirinya good boy, sedangkan pemerintah bad boy, simak kalimatnya
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 16:06:04